Newsflow

Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) bergerak memburu Bjorka, yang kembali menebar data pejabat dan menantang minta ditangkap. BSSN menggandeng Bareskrim Polri akan memburu hacker Bjorka. Kepala BSSN mengatakan BSSN mengamati motif yang dilakukan hacker Bjorka dari semula menjual data-data pribadi sampai sekarang melakukan...
Ketua DPR RI Puan Maharani meminta Pemerintah segera bertindak mengatasi kebocoran data milik kementerian/lembaga maupun sejumlah tokoh, menanggapi banyaknya kebocoran data oleh peretas belakangan ini. Ketua DPR, meminta pemerintah untuk segera menggelar audit keamanan siber di seluruh kementerian dan lembaga negara. Puan pun mendorong...
Dunia maya kembali dihebohkan dengan munculnya kembali isu kebocoran data yang berhasil dicuri hacker. Tak tanggung tanggung, data yang dicuri kali ini adalah daftar Sumber Daya Manusia (SDM) dari Badan Intelijen Nasional atau BIN. Sebuah akun bernama strovian mengaku memiliki daftar SDM tersebut dalam sebuah utas laman komunitas breached.to....
Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) membantah kabar soal peretasan yang menyasar website Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian (SIMPEG). Kemenkumham juga membantah isu jual beli data pegawai karena aksi peretasan itu.    Kepala Bagian Humas Kemkumham, Tubagus Erif Faturahman mengakui memang ada data yang diperjualbelikan. Tetapi data tersebut...
Search