Presiden Resmikan Pabrik Minyak Makan Merah Pertama Indonesia di Deli Serdang
Presiden Jokowi meresmikan pabrik minyak makan merah di Kecamatan Pagar Merbau, Deli Serdang, Sumatra Utara, Kamis (14/3). Ini merupakan pabrik minyak makan merah pertama yang beroperasi di Tanah Air. Presiden mengatakan, pabrik minyak makan merah akan menjadi nilai tambah dalam negeri. Secara khusus dapat menambah nilai bagi petani sawit. Pabrik minyak makan merah