Jampidsus Belum Telusuri Dugaan Keterlibatan Budi Arie di Judi Online
Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Febrie Adriansyah menyatakan bahwa pihaknya belum menelusuri dugaan keterlibatan Budi Arie Setiadi dalam kasus judi online. Menurutnya, hal itu belum menjadi fokus karena penanganan awal kasus tidak berada di bawah kewenangan kejaksaan. Nama Budi Arie sebelumnya disebut dalam dakwaan jaksa atas kasus