KEGIATAN

Horor Gempuran Jet Tempur Saat Konser di Myanmar Tewaskan 60 Orang

Serangan udara dari tiga jet tempur menggempur arena konser di Myanmar. Setidaknya 60 orang tewas, termasuk artis dan musisi terkenal, dalam serangan udara di sebuah konser yang digelar di negara bagian Kachin. Serangan udara itu dilakukan oleh militer Myanmar. “Tiga jet Myanmar dilaporkan terlibat dalam serangan di desa Kansi,” demikian

Selengkapnya »

Rishi Sunak, Crazy Rich Jadi PM Inggris Pertama Keturunan India

Rishi Sunak menjadi Perdana Menteri Inggris baru pada Senin (24/10), menggantikan Liz Truss yang menyatakan mundur di hari ke-45 menjabat pada pekan lalu. Eks Menteri Keuangan era Boris Johnson itu meraih posisi PM Inggris setelah satu-satunya rival, Penny Mordaunt, mengundurkan diri dari pencalonan. Sunak merupakan salah satu menteri yang populer di

Selengkapnya »

Kecam Tuduhan Bom Radioaktif, Zelensky: Hanya Rusia yang Mampu Gunakan Senjata Nuklir di Eropa

Presiden Volodymyr Zelensky mengecam tuduhan Rusia yang menyebut Ukraina tengah merencanakan aksi provokasi menggunakan “bom kotor”, seperti yang dituduhkan oleh Menteri Pertahanan Rusia Sergei Shoigu dalam panggilan telepon dengan sejumlah anggota NATO. Presiden Ukraina itu juga mengatakan bahwa hanya Rusia yang mampu menggunakan senjata nuklir di Eropa. Sebelumnya pada Minggu

Selengkapnya »

Sejumlah Kelompok Dorong Kepala HAM PBB yang Baru Prioritaskan Palestina

Kelompok Hak Asasi Manusia meminta kepala HAM PBB yang baru untuk memprioritaskan Palestina. Sebanyak 65 penandatangan surat ditujukan kepada kepala hak asasi PBB yang baru, Volker Türk. Puluhan organisasi Palestina dan internasional telah meminta kepala HAM PBB yang baru untuk memprioritaskan situasi HAM di Palestina. Mereka di antaranya kelompok hak

Selengkapnya »

Israel Takut Hubungan Militer Rusia dan Iran Makin Mesra

Perdana Menteri Israel Yair Lapid mengungkapkan rasa khawatirnya atas hubungan militer antara Rusia dan Iran yang makin mesra pada Kamis (20/10). Kekhawatiran ini diungkapkan Lapid kala berbicara via telepon dengan Menteri Luar Negeri Ukraina Dmytro Kuleba. Lapid juga mendapatkan perkembangan terbaru mengenai perang di Ukraina, dan menegaskan posisi Israel yang mendukung masyarakat Ukraina. Di

Selengkapnya »

PM Inggris Liz Truss Umumkan Mundur Usai 45 Hari Menjabat

Perdana Menteri Inggris, Liz Truss, mengumumkan pengunduran diri pada hari ini, Kamis (20/10), hanya berselang 45 hari setelah ia terpilih. “Saya tidak bisa meneruskan mandat yang membuat saya dipilih oleh Partai Konservatif,” ujar Truss saat mengumumkan pengunduran dirinya. Namun, Truss menyatakan bahwa ia akan tetap memimpin Inggris hingga penggantinya terpilih.

Selengkapnya »

Sanksi Dinilai Tak Berdasar, Iran Sebut Barat Harus Minta Maaf

Peristiwa meninggalnya Mahsa Amini dan kerusuhan di Iran yang jadi topik utama berbagai media massa akhir-akhir ini ditanggapi serius pihak Kedutaan Besar (Kedubes) Republik Islam Iran di Jakarta. Peristiwa meninggalnya Mahsa Amini adalah hal yang penting bagi bangsa dan pemerintah Iran. Iran juga menyebut Barat dan Israel ada di balik

Selengkapnya »

Alasan AS Paling ‘Ngeri’ China Ketimbang Rusia

Amerika Serikat dinilai takut terhadap China daripada Rusia menyusul kekuatan Negeri Tirai Bambu dari sisi militer yang berkembang pesat. Selama menjadi presiden China, Xi Jinping, merombak kekuatan militer dan mengubahnya menjadi pasukan terbesar di dunia. Pengakuan itu terlihat saat Beijing meluncurkan blokade singkat dan parsial di Selat Taiwan pada Agustus lalu. Pentagon juga pernah

Selengkapnya »

Rusia Ancam akan Tinjau Ulang Kerja Sama dengan Sekjen PBB

Rusia mengatakan akan menilai ulang kerja sama dengan Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres bila ia mengirimkan pakar ke Ukraina untuk menginspeksi drone-drone yang menurut negara-negara Barat merupakan produksi Iran. Bagi Barat penggunaan drone itu melanggar resolusi PBB. Dalam rapat tertutup Dewan Keamanan PBB mengenai penggunaan drone di Ukraina, Deputi Duta

Selengkapnya »

Ukraina Bergerak untuk Putus Hubungan Diplomatik Dengan Iran

Menteri Luar Negeri Dmytro Kuleba mengatakan ia mengajukan proposal ke Presiden Volodymyr Zelenskiy untuk resmi memotong hubungan diplomatik dengan Teheran. Setelah gelombang serangan Rusia ke Kiev dilakukan dengan menggunakan drone produksi Iran. Pada Senin (17/10/2022) lalu Rusia menggelar lusinan drone “kamikaze” ke banyak target di Ukraina. Drone merusak infrastruktur energi

Selengkapnya »

Iran Janji Pasok Rudal-Drone Lebih Banyak Buat Rusia, AS Kalang Kabut

Iran berjanji akan mengirim rudal dan pesawat nirawak (drone) lebih banyak lagi bagi Rusia guna melancarkan invasinya ke Ukraina. Dua pejabat senior Iran dan dua diplomat negara itu mengatakan kesepakatan pengiriman rudal dan drone ini dicapai pada 6 Oktober lalu. Saat itu, Wakil Presiden Pertama Iran, Mohammad Mokhber, bersama dua Jenderal Garda Revolusi

Selengkapnya »

Turki Diklaim Diam-diam Uji Rudal Balistik Buatan Lokal

Turki diklaim telah menguji satu rudal balistik jarak pendek buatan lokal secara diam-diam di Laut Hitam pada Selasa (18/10). Kabar ini disampaikan oleh dua orang yang familier akan isu tersebut. Sumber itu mengungkapkan satu platform gerak digunakan untuk menembak rudal tersebut. Rudal ini juga ditembakkan dari bandara dekat Kota Rize sekitar pukul

Selengkapnya »
Search