KEGIATAN

OJK Ungkap 20 BPR Ditutup pada Tahun Ini Karena Kendala Keuangan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan penutupan lebih dari 20 Bank Perkreditan Rakyat (BPR) tahun ini karena masalah keuangan. Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK, Dian Ediana Rae, menjelaskan bahwa upaya penyehatan seperti penambahan modal dan kehadiran investor baru telah dilakukan, namun tidak cukup untuk menyelamatkan BPR di berbagai daerah. Untuk mengatasi

Selengkapnya »

Sinergi Pertamina dan Perusahaan Jepang Akselerasi Pengurangan Emisi

PT Pertamina (Persero) menunjukkan komitmen kuat dalam mendukung target Net Zero Emission 2060 dengan menerapkan teknologi CO2-EOR sebagai bagian dari inisiatif Carbon Capture Utilization and Storage (CCUS). Program ini bertujuan untuk mengurangi emisi karbon sekaligus meningkatkan produksi migas melalui injeksi CO2, dengan proyek percontohan di Lapangan Sukowati, Bojonegoro. Kerja sama

Selengkapnya »

Mentan Amran Minta Kelembagaan Petani Millenial Diperkuat di Merauke

Menteri Pertanian (Mentan) RI, Andi Amran Sulaiman, mengkungkapkan ada tiga instrumen untuk menggerakkan perekonomian Indonesia menuju Indonesia Emas 2045, yakni kaum millenial produktif, sumber daya lahan dan penggunaan teknologi. Amran mengakui, kaum millenial memiliki potensi besar untuk membawa inovasi dalam pertanian. Amran tak memungkiri bahwa saat anak muda enggan turun

Selengkapnya »

Waspada Deepfake dan Phishing, Ini Etika Pakai AI buat Jaga Keamanan Data

Menjaga keamanan dan perlindungan data termasuk salah satu komponen etika penggunaan generative AI bagi mahasiswa dan dosen di Indonesia. Kemendikbudristek baru-baru ini merinci penjelasannya lewat buku Panduan Penggunaan GenAI pada Pembelajaran di Perguruan Tinggi, dirilis Jumat (11/10/2024). Berdasarkan panduan resmi Kemendikbudristek, mahasiswa dan dosen pengguna generative AI perlu memperhatikan keamanan

Selengkapnya »

Peran Penting Teknologi Penyimpanan Data Bagi AI

Teknologi AI atau Artificial Intelligence menjadi salah satu teknologi baru yang terus jadi pembicaraan seiring perkembangannya yang masih melaju cepat serta adopsi masif di berbagai sektor atau bidang. Namun satu hal yang banyak pihak lupa adalah kecerdasan teknologi AI mengandalkan teknologi mendasar yang jadi fondasinya yaitu teknologi storage atau penyimpanan

Selengkapnya »

Pemerintah Gandeng 40 Perusahaan untuk Penyediaan Susu Gratis Era Prabowo

Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Jenderal Kementerian Pertanian (Kementan) Prihasto Setyanto mengatakan, pemerintah akan menggandeng 40 perusahaan untuk pengadaan susu gratis yang masuk dalam program makan bergizi gratis Presiden terpilih Prabowo Subianto. Pengadaan susu gratis tersebut akan didukung impor sapi perah yang realisasinya dilakukan dalam waktu dekat. Nantinya 40 perusahaan itu

Selengkapnya »

Bank Dunia Revisi Naik Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi RI

World Bank atau Bank Dunia merevisi naik proyeksi pertumbuhan Indonesia sepanjang tahun ini menjadi 5%, dari sebelumnya diprediksi hanya tumbuh 4,9% pada April lalu. Begitu juga untuk 2025, World Bank menaikkan proyeksi pertumbuhan RI menjadi 5,1% dari sebelumnya 5%. Revisi naik proyeksi pertumbuhan Indonesia tersebut tercantum dalam laporan World Bank

Selengkapnya »

Jumlah Penduduk Kelas Menengah Turun, Muhadjir: Kita Pantau Jangan Merosot ke Paling Bawah, Miskin Ekstrem

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy menyatakan pemerintah terus memantau agar kelas menengah tidak merosot menjadi miskin hingga miskin ekstrem. Pernyataan ini merespons anjloknya jumlah penduduk kelas menengah dalam beberapa tahun terakhir. Badan Pusat Statistik (BPS) sebelumnya mengumumkan jumlah penduduk yang tergolong kelas menengah menurun drastis dari

Selengkapnya »

Menyulap 800 Ton Limbah Organik dari Pasar Jadi Pakan Ternak

Relawan di Chile mengumpulkan limbah organik dan diberikan kembali bagi para peternak di tengah krisis di negara itu. Gerakan ini diinisiasi oleh organisasi nirlaba Foundation Realim Mereka menyelamatkan limbah makanan dari pasar Santiago dan menggunakannya kembali sebagai pakan ternak, mendukung keluarga yang mata pencahariannya bergantung pada hewan-hewan ternak dan telah

Selengkapnya »

RI – Singapura Percepat Kerja Sama Ekonomi Digital

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mewakili Pemerintah Indonesia bertemu dengan Wakil Perdana Menteri dan Menteri Perdagangan dan Investasi Singapura Gan Kim Yong untuk menyepakati percepatan kerja sama bilateral maupun regional di bidang ekonomi digital. Pertemuan tersebut dilakukan di sela-sela The 24th ASEAN Economic Community (AEC) Council Meeting untuk di

Selengkapnya »

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia: B50 masih dalam Tahap Kajian

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan program biodiesel B50 masih dalam tahap kajian. Kebijakan itu diharapkan bisa mengurangi impor energi sekaligus mendorong penggunaan energi hijau di Indonesia. Menurutnya, kajian B50 adalah langkah awal dalam transisi menuju energi yang lebih ramah lingkungan dan mengurangi ketergantungan pada bahan

Selengkapnya »
Search