KEGIATAN

Industri Kreatif Lokal Harus Rebut Pasar Domestik

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) aktif mendorong agar pelaku industri kreatif dalam negeri menguasai pasar domestik. Adapun pemerintah mempersulit impor agar industri lokal bisa bersaing. Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menuturkan pelaku industri kreatif dalam negeri harus dapat menghasilkan berbagai produk yang inovatif dan kompetitif. Apalagi, Indonesia memiliki potensi pasar yang besar

Selengkapnya »

Luhut Sebut Starlink Ganti BTS, Pengamat Ingatkan Soal Kerugian Negara

Pengamat kebijakan publik Universitas Trisakti Trubus Rahardiansah mengungkapkan sejauh ini peran base transceiver station (BTS) masih diperlukan dalam menyediakan akses internet ke masyarakat. Jika infrastruktur tersebut langsung diganti, maka berpotensi akan menjadi kerugian negara. Sebelumnya, pernyataan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan tidak butuh

Selengkapnya »

Hari Keamanan Pangan Sedunia 7 Juni 2024: Tema dan Cara Peringatinya

Tanggal 7 Juni diperingati sebagai Hari Keamanan Pangan Sedunia (World Food Safety Day/WFSD). Ini merupakan perayaan tahunan untuk menarik perhatian dan menginspirasi tindakan demi mencegah, mendeteksi, dan mengelola risiko penyakit bawaan pangan. Peringatan tahunan Hari Keamanan Pangan Sedunia setiap tanggal 7 Juni diselenggarakan oleh Organisasi Kesehatan Dunia (World Health Organization/WHO)

Selengkapnya »

CIPS: Indonesia Perlu Bangun Sistem Pertanian Berkelanjutan

Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) melihat, Indonesia perlu membangun sistem pertanian dan pangan yang berkelanjutan dalam memastikan keamanan pangan dan lingkungan akibat dampak dari penggunaan pupuk kimia secara berlebihan. Tanpa sistem pertanian yang berkelanjutan, Indonesia akan menghadapi tantangan berat untuk memenuhi meningkatkan kebutuhan pangan dan krisis iklim. Peneliti CIPS

Selengkapnya »

Soal Polemik Izin Tambang untuk Ormas Keagamaan, Begini Penjelasan Menteri Bahlil

Pemberian izin usaha pertambangan (IUP) bagi organisasi kemasyarakatan (ormas) keagamaan mengundang polemik. Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengatakan, ormas keagamaan diharuskan membentuk badan usaha pertambangan bila ingin ikut mengelola usaha tambang. Pasalnya, IUP akan diberikan pada badan usaha milik ormas, bukan kepada ormas keagaaman. Bahlil menegaskan,

Selengkapnya »

HET MinyaKita Naik, DMSI: Seribu-Dua Ribu Tidak Masalah

Ketua Umum Dewan Minyak Sawit Indonesia (DMSI) Sahat Sinaga mengatakan kenaikan Harga Eceran Tertinggi (HET) MinyaKita bukan masalah bagi produsen. HET naik karena harga CPO naik, kira-kira sekarang sudah di level Rp 12.500. Bila HET dinaikkan ke seribu atau dua ribu Sahat mengatakan masih relatif aman. Meski begitu ia memberi

Selengkapnya »

Waspadai Bahaya Ekologi di Balik IUPK

Organisasi masyarakat (ormas) keagamaan diharapkan secara serempak menolak pemberian Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK) dari pemerintah lantaran aktivitas pertambangan merupakan bisnis ekstratif yang merusak alam. Jika ormas keagamaan menerima IUPK, itu sama halnya turut serta dalam praktik merusak lingkungan sehingga bertentangan dengan idealisme ormas. Ketua Presidium PP Perhimpunan Mahasiswa Katolik

Selengkapnya »

Rencana Baru Prabowo: Bentuk Badan Air Nasional

Di tengah wacana penambahan jumlah kementerian, terkuak rencana presiden terpilih Prabowo Subianto untuk membentuk Badan Air Nasional. Persoalan akses air bersih diharapkan bisa lebih teratasi dengan adanya badan tersebut. Akses air bersih menjadi bagian dari kebijakan keamanan nasional yang digagas Prabowo bersama wakil presidennya, Gibran Rakabuming Raka. Prabowo berencana mendirikan

Selengkapnya »

Indonesia-Norwegia Kerja Sama Kehutanan, Tingkatkan Sarana Konservasi

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya mengatakan sarana dan prasarana konservasi di sejumlah Taman Nasional di Pulau Sumatera dan Kalimantan akan ditingkatkan. Rencana tersebut sebagai bagian dari kerja sama Indonesia dan Norwegia di sektor kehutanan. “Dari kerja sama RI-Norway melalui program FoLU Net Sink 2030, akan terus ditingkatkan

Selengkapnya »
Search