Rekaman Kamera Pengawas Perlihatkan Fakta Saling Terkait Ihwal Penembakan Brigadir J
Meski masih diliputi sejumlah kejanggalan, Polri mengklaim telah menemui titik terang untuk mengungkap insiden penembakan Brigadir J. Rekaman kamera pengawas yang didapat, baik dari sekitar lokasi penembakan maupun yang didapatkan dari sepanjang perjalanan keluarga Kadiv Propam nonaktif Irjen Ferdy Sambo dari Magelang menuju Jakarta, menunjukkan fakta yang saling memperkuat. Kadiv