Penyaluran KUR Bank Mandiri Tembus Rp16,85 T hingga Mei 2022
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk mencatat penyaluran kredit usaha rakyat (KUR) sebesar Rp16,85 triliun kepada lebih dari 156 ribu debitur di seluruh Indonesia hingga Mei 2022. Corporate Secretary Bank Mandiri Rudi As Aturridha mengatakan angka tersebut meningkat 7,51 persen jika dibandingkan Mei 2021 secara year to date (ytd) yang sebesar