KEGIATAN

Menteri Erick Dorong BNI (BBNI) Perluas Jaringan Bisnis Internasional

Menteri BUMN Erick Thohir menargetkan PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) atau BNI memperluas jaringan bisnis internasional melalui delapan juta diaspora Indonesia. Keberadaan sekitar delapan juta diaspora Indonesia di seluruh dunia dinilai harus menjadi modal bagi BNI untuk mengutamakan kepentingan Indonesia dan dunia dalam ekosistem bisnis internasional. Erick menambahkan, kolaborasi

Selengkapnya »

IHSG Berpotensi Menguat Awali Pekan Ini

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi menguat pada perdagangan hari ini, Senin (21/2). Namun, penguatan indeks saham akan terbatas. Analis Artha Sekuritas Indonesia Dennies Christoper Jordan memproyeksikan IHSG berpotensi menguat. Namun, global investor masih mencermati berita mengenai konflik antara Rusia dan Ukraina. Di sisi lain, di dalam negeri minim sentimen

Selengkapnya »

Produksi Surplus, Khofifah Heran Minyak Goreng Masih Langka

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengatakan bahwa produksi minyak goreng di wilayah provinsi itu melimpah, bahkan bisa dikatakan melebihi kebutuhan pasar. Oleh karena itu, dia pun heran mengapa masih terjadi kelangkaan komoditas minyak goreng di pasaran. Ia menyebut produksi minyak goreng di Jatim mencapai 63 ribu ton per bulan,

Selengkapnya »

Layanan Digital Perbankan Tumbuh Pesat, LPS Ingatkan Risiko Meningkatnya Kejahatan Siber

Layanan digital perbankan yang tumbuh pesat selama beberapa tahun terakhir, dinilai telah memunculkan sejumlah risiko. Ketua Dewan Komisioner LPS Purbaya Yudhi Sadewa mengatakan, salah satu risiko yang muncul dengan semakin berkembangnya perbankan digital adalah ancaman kejahatan siber, seperti social engineering. Praktik kejahatan siber itu bertujuan untuk mendapatkan informasi tertentu dan

Selengkapnya »

Realisasi Pembangunan Food Estate di Kalteng Baru 50 Persen

Deputi Bidang Pendanaan Pembangunan Kementerian PPN/Bappenas Scenaider Clasein Hasudungan Siahaan dalam Kick Off Meeting Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah (RKP) 2023, Kamis (17/2) mengatakan realisasi pembangunan food estate di Kalimantan Tengah baru sedikit di atas 50 persen dari target yang mencapai 165 ribu hektare (ha). Jika tidak meleset, pembangunan akan berlangsung

Selengkapnya »

Wall Street “Kebakaran”, Waspada Bisa Merembet ke IHSG

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah 0,22% ke 6.835,117 Kamis kemarin. Meski demikian, investor asing masih belum berhenti memborong saham-saham dalam negeri. Data mencatat Kamis kemarin investor asing melakukan aksi beli bersih (net buy) sebesar Rp 430 miliar. Dengan demikian dalam 4 hari perdagangan net buy tercatat sekitar Rp 2

Selengkapnya »

Rupiah Loyo ke Rp14.259 per Dolar AS Pagi Ini

Nilai tukar rupiah berada di level Rp14.259 per dolar AS pada Kamis (17/2) pagi. Mata uang Garuda turun 3 poin atau minus 0,02 persen dari perdagangan sebelumnya, yang di Rp14.256 per dolar AS. Sementara, mayoritas mata uang di Asia bergerak menguat pagi ini. Tercatat, yen Jepang naik 0,03 persen, dolar

Selengkapnya »

Bahlil Ingin Pembangunan RI Tak Fokus di Pulau Jawa

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia ingin pembangunan Indonesia tidak hanya berfokus di Pulau Jawa. “Saya ingin membangun Indonesia adalah membangun semua wilayah NKRI dari Aceh sampai Papua,” kata dia saat memberikan pidato dalam acara ‘Pemberian Penghargaan atas Capaian Realisasi Investasi Tahun 2021 kepada Pemerintah Daerah’, Rabu

Selengkapnya »

Garuda Indonesia Kembalikan Dua Pesawat ke Lessor

PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk akan mengembalikan dua unit pesawat jenis Boeing 777-300ER kepada lessor di California. Hal tersebut dilakukan sebagai tindak lanjut dari proses restrukturisasi dan negosiasi yang dijalankan perseroan. Sebelumnya, Garuda Indonesia optimis proses restrukturisasi yang ditempuh akan berhasil meski hal tersebut membutuhkan waktu yang panjang. Sebab, ada

Selengkapnya »

Daftar Proyek Pembangunan Infrastruktur Air PUPR Tahun Ini

Direktur Jenderal Sumber Daya Air (SDA) Kementerian PUPR Jarot Widyoko menjabarkan daftar target proyek pembangunan infrastruktur air pada 2022. “Untuk target pembangunan infrastruktur SDA 2022, antara lain 10.035 hektare pembangunan untuk daerah irigasi. Lalu, rehabilitasi jaringan irigasi seluas 142.615 hektar,” ujar Jarot, seperti dikutip dari Antara, Selasa (15/2). Jarot memaparkan

Selengkapnya »

Mantap! Menteri Bahlil Cabut 180 IUP Mineral dan Batu Bara

Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) telah menerbitkan 180 surat pencabutan Izin Usaha Pertambangan (IUP) yang ditandatangani langsung oleh Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia. IUP yang dicabut tersebut terdiri dari 112 IUP mineral dan 68 IUP batu bara. Hal ini merupakan wujud dari arahan Presiden Joko Widodo bahwa pemerintah akan

Selengkapnya »

Kabar Baik Buat IHSG! Bursa AS Menghijau, Perang Dunia 3 Reda

Laju bursa saham Tanah Air pada perdagangan hari ini berpeluang kembali menanjak usai mendapat sejumlah katalis positif.Pertama, kebijakan pemerintah yang lebih longgar dan tidak akan membatasi kegiatan masyarakat atau PPKM seiring penularan Covid-19 varian Omicron. Selain itu, meredanya ketegangan geopolitik antara Rusia dan Ukraina menjadi sentimen positif yang berimbas pada

Selengkapnya »
Search