Sri Mulyani soal Subsidi Motor Listrik: Hanya Berlaku 2023 dan 2024
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani menegaskan pemberian subsidi motor listrik cuma berlaku dua tahun, yakni 2023 dan 2024. “Nilai bantuan pemerintah Rp7 juta per unit untuk motor listrik baru dan konversi. Bantuan ini hanya berlaku dua tahun, untuk 2023 dan 2024, untuk 1 juta motor listrik baru dan konversi. Dengan
