KEGIATAN

Jokowi Pede IKN Nusantara Bisa Tarik Investasi Rp323 T

Presiden Jokowi meyakini pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara yang saat ini dilakukan Indonesia saat ini bisa menarik investasi hingga US$20,8 miliar atau Rp323,32 triliun (asumsi kurs Rp15.544 per dolar AS). Menurutnya, pembangunan IKN di Kalimantan Timur sebagai salah satu cara Indonesia untuk mendorong pembangunan yang merata di Tanah Air

Selengkapnya »

AS Akan Tanam Rp12,27 T untuk Transportasi Sadar Iklim RI

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden mengungkapkan rencana investasi sebesar US$798 juta atau setara Rp12,27 triliun (asumsi kurs Rp15.555 per dolar AS) melalui New Millennium challenge Corporatio di Indonesia. Ia mengatakan investasi tersebut dilakukan untuk membangun infrastruktur transportasi sadar iklim di RI. Investasi itu juga bertujuan untuk mendukung tujuan pembangunan

Selengkapnya »

Tiga Negara Penyumbang Surplus Dagang Terbesar Indonesia

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat tiga negara menjadi penyumbang surplus perdagangan terbesar Indonesia pada Oktober 2022, yaitu India, Amerika Serikat (AS), dan China. Neraca perdagangan mencatat surplus sebesar US$5,67 miliar. Surplus neraca dagang ditopang oleh surplus komoditas nonmigas sebesar US$7,66 miliar. Di sisi lain neraca dagang migas RI defisit US$1,99

Selengkapnya »

Biden Bawa ‘Oleh-oleh’ Rp38 T untuk RI di KTT G20

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden mengumumkan besaran investasi di Indonesia, termasuk perjanjian US$2,5 miliar atau setara Rp38,82 triliun (asumsi kurs Rp15.529 per dolar AS) antara ExxonMobil dengan Pertamina. Pengumuman itu bertepatan dengan kehadirannya di KTT G20 di Bali. Investasi yang dilakukan AS berbentuk kesepakatan antara ExxonMobil dengan Pertamina. Kerja

Selengkapnya »

Sri Mulyani Bakal Pensiunkan 15 GW PLTU Batu Bara

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan pemerintah akan pensiunkan pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) dengan kapasitas hingga 15 gigawatt (GW). Langkah ini dilakukan sebagai komitmen untuk mengurangi emisi karbon dalam negeri. Komitmen nyata pensiun dini ini akan dimulai dari PLTU Cirebon-1 yang ada di Jawa Barat dengan kapasitas 660 megawatt (MW).

Selengkapnya »

Pemerintah Perlu Rp15 Ribu T untuk Transisi Energi

Pemerintah membutuhkan dana hingga US$1 triliun atau Rp15 ribu triliun (asumsi kurs Rp15.000 per dolar AS) untuk bisa mencapai transisi energi menuju net zero emission (NZE) pada 2060 mendatang. Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Rida Mulyana mengatakan dana besar tersebut dibutuhkan untuk menciptakan energi baru

Selengkapnya »

Bahlil Akui Pemerintah Punya Masalah Ciptakan Lapangan Kerja

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan pembukaan lapangan kerja masih menjadi pekerjaan rumah bagi pemerintah di tengah tingginya investasi yang masuk. Ia mengatakan pertumbuhan ekonomi RI cukup baik. Tapi di sisi lain dunia tengah menghadapi kesulitan ekonomi. Karenanya, untuk tahun depan, atau menjelang pemilu, ia mewanti-wanti

Selengkapnya »

Jelang KTT G20, Menko Luhut Resmikan PLTS Terapung PLN di Nusa Dua

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia, Luhut Binsar Pandjaitan, meresmikan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Terapung Waduk Muara Nusa Dua milik PLN Group. Kehadiran pembangkit berbasis energi baru dan terbarukan (EBT) dengan kapasitas 100 kilowatt-peak (kWp) ini akan turut mendukung keandalan pasokan listrik gelaran Konferensi Tingkat Tinggi (KTT)

Selengkapnya »

Potensi Investasi Tinggi, Menko Luhut Dukung PLN Kembangkan EBT

Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menyebut PT PLN (Persero) siap mengembangkan potensi energi bersih yang dimiliki Indonesia sebesar 437 gigawatt (GW). Dengan demikian, komitmen mempercepat transisi energi guna mencapai target net zero emission pada 2060 menjadi sangat mungkin dilakukan. “Pak Darmawan (Direktur Utama PLN) menyebutkan dan

Selengkapnya »

Dana Pandemi KTT G20 Terkumpul Rp21 Triliun, Jokowi Sebut Belum Cukup

Presiden Joko Widodo meluncurkan secara resmi penggalangan Dana Pandemi (Pandemic Fund) negara-negara G20. Sejauh ini Dana Pandemi berhasil mengumpulkan sekitar 1,4 miliar dolar AS atau sekitar Rp21,7 triliun namun Jokowi menyebut jumlah itu belum cukup. “Saya menyampaikan terima kasih atas kontribusi (negara-negara) untuk Dana Pandemi, dan dengan mengucapkan Bismillahirahmanirahim saya

Selengkapnya »

Simpanan Miliaran Rupiah Orang Kaya Melonjak di Bank

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan simpanan orang kaya di atas Rp2 miliar per rekening di perbankan terus menanjak. Berdasarkan data Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) per Juni 2022 dalam lima tahun terakhir simpanan ‘crazy rich’ Indonesia melonjak pesat. Rata-rata pertumbuhan simpanan, selama periode 2015-2021 mencapai 8,9 persen dengan kelompok simpanan di

Selengkapnya »

OJK Bakal Awasi Koperasi Simpan Pinjam dalam RUU P2SK

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan ikut mengawasi koperasi simpan pinjam. Hal ini tertuang dalam Rancangan Undang-undang tentang Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (RUU P2SK). Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan penguatan pengaturan dan pengawasan sektor keuangan juga terlihat dari mandat yang diberikan dalam ruu ini kepada OJK. Bendahara Negara menyebut sektor

Selengkapnya »
Search