Sri Mulyani Bersuara soal Rupiah Melemah Mendekati Level Rp16 Ribu
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan pelemahan nilai tukar rupiah hingga hampir menyentuh Rp16 ribu per dolar Amerika Serikat (AS) tidak terlepas dari kondisi di Negeri Paman Sam. Ia mengatakan inflasi AS masih cukup tinggi. Hal itu direspons bank sentral AS The Fed dengan mengeluarkan sinyal kenaikan suku bunga acuan akan
