KEGIATAN

Luhut Izinkan Swasta Jualan Avtur di Indonesia

Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan pemerintah sudah membuka partisipasi badan usaha swasta untuk menyalurkan bahan bakar avtur atau avtur di Indonesia. Pembukaan partisipasi ini dilakukan untuk menindaklanjuti rekomendasi Kementerian Perhubungan (Kemenhub) soal penurunan harga tiket pesawat. Luhut juga menerangkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebenarnya sudah meminta

Selengkapnya »

5 Alasan BI Pangkas Suku Bunga Jadi 6 Persen

Bank Indonesia (BI) memangkas suku bunga acuan (BI7DRR) sebesar 25 basis poin (bps) menjadi 6 persen pada Rapat Dewan Gubernur (RDG) periode September 2024. Gubernur BI Perry Warjiyo mengatakan ada lima pertimbangan mengambil kebijakan untuk menurunkan suku bunga. Pertama, kondisi global terutama arah kebijakan The Fed yang semakin diyakini bakal

Selengkapnya »

Daftar Barang Paling Banyak Diekspor dan Diimpor RI pada Agustus 2024

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat neraca dagang Indonesia surplus sebesar US$2,90 miliar pada Agustus 2024. Realisasi ini lebih tinggi dibandingkan Juli yang surplus sebesar US$470 juta. Surplus terjadi karena ekspor sepanjang Agustus 2024 yang tercatat US$23,56 miliar, lebih tinggi dibandingkan impor sebesar US$20,67 miliar sepanjang bulan lalu. “Dengan demikian, neraca

Selengkapnya »

China Terkuak Simpan Cadangan 5 Juta Ton Mineral Tanah Jarang

China bersiap untuk lebih mengamankan cadangan mineral tanah jarang. Ada sekitar 5 juta ton logam yang berpotensi meningkatkan persaingan internasional. Dalam sebuah simposium pekan lalu, para ahli logam tanah jarang (rare earth) menyebut telah ditemukan hampir 5 juta ton logam tanah jarang di prefektur otonom Liangshan Yi. “Menghadapi situasi baru

Selengkapnya »

Arsjad Belum Komunikasi dengan Anindya Bakrie Usai Munaslub Kadin

Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Arsjad Rasjid mengaku dirinya sama sekali belum berkomunikasi dengan Anindya Bakrie pasca kisruh Munaslub yang menetapkan Anindya sebagai ketua umum menggantikan posisinya. Arsjad mengatakan saat ini fokusnya adalah membereskan kisruh masalah di Kadin melalui mekanisme dan jalur yang sesuai dengan perundang-undangan dan

Selengkapnya »

Staf Sri Mulyani Jawab soal Bangun Rumah Sendiri Kena Pajak 2,2 Persen

Juru Bicara Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Yustinus Prastowo buka suara soal pengenaan Pajak Pertambahan Nilai (PPn) bagi masyarakat yang membangun rumah. Ia mengatakan pengenaan pajak yang saat ini tarifnya 2,2 persen itu tak berlaku untuk semua orang. Pajak 2,2 persen hanya dikenakan jika memenuhi syarat tertentu. Syarat yang dimaksud adalah luas

Selengkapnya »

Sidang Korupsi Timah, Saksi Beber Arahan Jokowi soal Penambang Ilegal

Kepala Unit Produksi PT Timah Tbk untuk wilayah Bangka Belitung, Ali Samsuri menyebut Presiden Joko Widodo (Jokowi) pernah meminta PT Timah Tbk agar turut mengakomodir masyarakat yang menjadi penambang illegal. Hal tersebut disampaikan Ali saat menjadi saksi dalam sidang lanjutan kasus dugaan korupsi terkait pengelolaan tata niaga komoditas timah di

Selengkapnya »

Bahlil Bongkar Ribet Investasi Hulu Migas di RI: Ada 300 Izin

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia membongkar selama ini ada 300 perizinan agar investasi hulu migas bisa masuk ke Indonesia. Menurutnya, hal tersebut harus dievaluasi. Bahlil menegaskan pemerintah ingin meningkatkan investasi di sektor ini. “Kami sedang merumuskan langkah-langkah komprehensif dan terukur, khususnya pada regulasi perizinan. Kenapa? Karena perizinan kita terlalu banyak, ada

Selengkapnya »

Konglomerat RI-Korea Duet Bangun Pusat Data Senilai Rp4,6 T di RI

Konglomerat Indonesia Franky Oesman Widjaja dan taipan asal Korea Selatan, Kim Nam Goo, membangun pusat data di Jakarta senilai US$300 juta atau Rp4,6 triliun (asumsi kurs Rp15.450 per dolar AS). Proyek ini dibangun oleh anak usaha Sinar Mas milik Keluarga Widjaja, yakni PT SMPlus Digital Investama (SM+) bersama Korea Investment

Selengkapnya »

Mengintip Potensi Ekonomi Kratom Indonesia yang Ekspor Dibuka Zulhas

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan akhirnya mengeluarkan aturan resmi terkait ekspor kratom. Hal ini seiring dengan tingginya potensi ekonomi dari perdagangan kratom asal Indonesia. Ketentuan terkait ekspor kratom itu tertuang dalam dua peraturan. Pertama, Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 20 Tahun 2024 tentang Perubahan Ketiga atas Permendag Nomor 22 Tahun 2023

Selengkapnya »

Pebisnis Minta Jokowi Cabut Larangan Jual Rokok 200 Meter dari Sekolah

Gabungan pengusaha rokok dan petani tembakau meminta Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Presiden Terpilih Prabowo Subianto membatalkan larangan penjualan rokok dalam radius 200 meter dari pusat pendidikan. Larangan itu tertuang dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 28 Tahun 2024 tentang Kesehatan. Permintaan pengusaha dan petani itu disampaikan dalam pernyataan sikap yang

Selengkapnya »

RI Bakal Punya Pembangkit Listrik Nuklir 2032, Ini Dua Investornya

Indonesia bakal punya pasokan listrik dari Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) pada 2032 mendatang. Hal itu disampaikan Dewan Energi Nasional (DEN). DEN menyebut sudah ada dua investor asing yang siap menggarap proyek tersebut. Keduanya merupakan perusahaan asal Amerika Serikat (AS). Sekretaris Jenderal DEN Djoko Siswanto menegaskan bahwa PLTN juga masuk

Selengkapnya »
Search