Australia Meminta Kepulauan Solomon Tolak Pakta Keamanan

Amerika Serikat dan Australia teuns berupaya untuk menghentikan keinginan China membangun kekuatannya di Pasifik. Pemerintah Australia secara resmi meminta Kepulauan Solomon untuk tidak menandatangani pakta keamanan dengan China.

Kami telah meminta Kepulauan Solomon dengan hormat untuk mempertimbangkan untuk tidak menandatangani perjanjian dan berkonsultasi dengan keluarga Pasifik dalam semangat keterbukaan dan transparansi regional, konsisten dengan kerangka keamanan kawasan kita, kata Menteri Pembarigunan Intemasional dan Pasifik Australia Zed Seselja dalam pernyataan seusai bertemu Perdana Menteri Kepulauan Solomon Manasseh Sogavare dan menteri lainnya.

Search