Newsflow

Menteri Sosial Saifullah Yusuf menegaskan bahwa program bantuan sosial (Bansos) dari Kementerian Sosial akan tetap berjalan tanpa pengurangan meskipun terdapat kebijakan efisiensi dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) serta Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun 2025. Bahkan, terdapat kemungkinan peningkatan jumlah bantuan...
Kementerian Sosial (Kemensos) menggraduasi 4.051 keluarga penerima manfaat (KPM) program Pahlawan Ekonomi Nasional (PENA) yang terdata tahun 2022. Graduasi atau keluar dari penerima bantuan sosial dikarenakan KPM telah mendapat penghasilan sesuai Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK). Pascabencana gempa Cianjur, lanjut Risma, Kementerian Sosial memberikan pelatihan...
Tim Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK) menilai, sistem pendataan penerima bantuan sosial (bansos) di Kementerian Sosial (Kemensos) masih buruk. Sebab, diduga ada ribuan pemilik perusahaan yang terdaftar sebagai penerima bansos. “Ada nama 10 ribu (orang) yang disebut beneficial ownership, pengendali perusahaan, padahal penerima bansos...
Search