KEGIATAN

Kemenhub Usul Pajak Tiket Pesawat Dihapus, Sandiaga: Super Setuju!

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengatakan bahwa ia setuju dengan usulan Kementerian Perhubungan terkait dengan penghapusan pajak tiket pesawat guna menekan harga. Menurutnya, pajak adalah salah satu unsur yang membuat harga tiket pesawat menjadi mahal. Sandiaga menyoroti implikasi pergerakan wisatawan nusantara terhadap perekonomian lokal. Pengeluaran para wisatawan nusantara, kata Sandiaga, bisa lebih tinggi apabila

Selengkapnya »

Menkominfo: Ada Bank dan e-Wallet Nikmati Cuan Judi Online

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengatakan selama sistem pembayaran yang digunakan untuk judi online masih ada, selama itu pula judi online akan terus eksis. Menurut data yang dia sebut, ada sekitar Rp 6 miliar transaksi judi online per tahun. Dari jumlah tersebut, Budi mengatakan, ada pihak yang juga ikut menikmati

Selengkapnya »

Kemenhub Keluarkan 4 Rekomendasi Agar Tiket Pesawat Murah, Ini Isinya

Kementerian Perhubungan melalui Badan Kebijakan Transportasi (BKT) bersama Direktorat Jenderal Perhubungan Udara dan stakeholder terkait, telah melakukan kajian terkait harga tiket pesawat. Hasilnya ada 4 rekomendasi yang mereka berikan kepada pemerintah agar tiket pesawat lebih murah dari saat ini. “Hasil dari kajian dan diskusi mendalam dengan para pemangku kepentingan, terdapat rekomendasi

Selengkapnya »

Pemda Pastikan Tak Akan Ada Pembangunan Kasino di Bali

Kepala Dinas Pariwisata (Dispar) Bali Tjokorda Bagus Pemayun merespons usulan pembangunan tempat judi atau kasino bertaraf internasional di Pulau Bali yang disampaikan oleh pengusaha muda. Pemayun mengatakan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali memastikan tidak akan ada pembangunan kasino di Pulau Dewata. Alasannya, Bali merupakan pariwisata yang berbasis budaya. Selain itu, undang-undang juga melarang perjudian. Itu membuat

Selengkapnya »

Menkeu: Kenaikan Gaji PNS 2025 akan Diumumkan Presiden Terpilih Prabowo

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan rencana kenaikan gaji pegawai negeri sipil (PNS) tahun 2025 akan diumumkan presiden terpilih Prabowo Subianto. Saat Rapat terbatas, dalam sambutannya, Presiden Jokowi meminta penyusunan rancangan APBN Tahun 2025 dapat mengakomodasi program yang dicanangkan Presiden terpilih, yakni Prabowo Subianto dan Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka. Selain

Selengkapnya »

Timur Tengah Membara, Kemlu Imbau WNI Keluar Lebanon

Kementerian Luar Negeri (Kemlu) mengeluarkan imbauan khusus bagi warga negara Indonesia yang berada di Lebanon, yakni diminta meninggalkan negara tersebut. Imbauan ini menyikapi situasi di Timur Tengah yang memanas, terutama di Lebanon, Israel dan Iran. Kemlu juga mengimbau WNI tak mengunjungi Lebanon, Israel dan Iran untuk sementara waktu hingga kondisi

Selengkapnya »

Kemenpan RB Usul PNS Pindah ke IKN Dapat Insentif Rp100 Juta

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) mengusulkan kepada Kementerian Keuangan (Kemenkeu) untuk memberi PNS tunjangan kinerja (tukin) atau insentif khusus senilai Rp100 juta untuk pegawai setingkat Eselon I jika mau pindah ke IKN Nusantara, disamakan dengan Pejabat Setingkat Eselon I di Otorita IKN (OIKN). Analis Kebijakan Utama Kedeputian

Selengkapnya »

Pakar: Manufaktur Lesu karena Kelas Menengah Perkotaan Layu

Direktur Eksekutif Center of Economic and Law Studies (CELIOS) Bhima Yudhistira menilai permintaan kelas menengah di perkotaan yang melambat turut mempengaruhi pelemahan PMI manufaktur Indonesia Juli 2024. “Permintaan kelas menengah khususnya di perkotaan melambat, karena berbagai tekanan naiknya harga kebutuhan pokok, biaya pendidikan, dan perumahan serta tingginya suku bunga pinjaman”, kata Bhima.

Selengkapnya »

Basuki soal Prabowo Mau Pecah PUPR Jadi 2 Kementerian: Tak Masalah

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengaku tidak masalah apabila pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka memisah Kementerian PUPR menjadi dua kementerian, yakni Kementerian Pekerjaan Umum dan Kementerian Perumahan Rakyat. Basuki menyebut wacana itu lumrah lantaran peleburan atau pemisahan kementerian/lembaga negara sudah sering terjadi sejak dahulu. Wacana pembentukan Kementerian

Selengkapnya »

Istana: Upacara 17 Agustus di IKN Digelar Terbatas, Diprioritaskan untuk Masyarakat Lokal

Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno mengatakan, pelaksanaan upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Republik Indonesia (RI) di Ibu Kota Nusantara (IKN) digelar secara terbatas. Peserta upacara tersebut diprioritaskan untuk masyarakat lokal Kalimantan Timur (Kaltim). “Saya kembali tegaskan upacara di IKN sangat-sangat terbatas dan diprioritaskan untuk masyarakat lokal di Kalimantan

Selengkapnya »

Ramai-ramai Bantah Isu “Reshuffle” Jelang Akhir Pemerintahan Jokowi

Belakangan santer soal isu reshuffle atau perombakan kabinet. Bahkan, kabar burung tersebut menyebut bahwa Menteri Investasi Bahlil Lahadalia akan menjadi Menteri Energi Sumber Daya dan Mineral (ESDM) menggantikan Arifin Tasrif. Sementara itu, posisi Bahlil sebagai Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) akan digantikan oleh Rosan P Roeslani. Namun, Presiden

Selengkapnya »

Pengusaha Konstruksi Angkat Jokowi Sebagai Bapak Konstruksi

Gabungan Pelaksana Konstruksi Nasional Indonesia (Gapensi) mengangkat Presiden Joko Widodo sebagai Bapak Konstruksi Nasional. Ketua Umum Gapensi Andi Rukman Nurdin mengapresiasi kinerja 10 tahun Presiden Jokowi. Prestasi sang Kepala Negara diklaim paling terasa di bidang infrastruktur. “Bapak ibu sekalian, izinkan Gapensi memberikan penganugerahan kepada Bapak Presiden (Jokowi) sebagai Bapak Konstruksi Indonesia,” ucapnya

Selengkapnya »
Search