KEGIATAN

Resmi! Norwegia, Irlandia, dan Spanyol Akui Negara Palestina

Menteri Luar Negeri Irlandia Micheal Martin mengatakan, langkah maju ini melibatkan peningkatan status misi Palestina di Irlandia menjadi kedutaan, bergantung pada permintaan resmi dari otoritas Palestina. Seorang duta besar dari Negara Palestina akan ditunjuk untuk Irlandia. Irlandia juga akan meningkatkan Kantor Perwakilannya saat ini di Ramallah menjadi kedutaan besar. Dalam beberapa hari terakhir,

Selengkapnya »

Menteri-Menteri Luar Negeri Uni Eropa Bahas Kemungkinan Sanksi ke Israel

Menteri Luar Negeri Irlandia Michael Martin mengatakan untuk pertama kalinya Uni Eropa akan membahas kemungkinan sanksi pada Israel dalam perangnya di Gaza. Martin mengatakan para Menteri luar negeri Uni Eropa membahas kemungkinan sanksi bila Israel tidak mematuhi putusan Mahkamah Internasional (ICJ) untuk menghentikan serangannya ke Rafah.Tidak hanya membahas kemungkinan sanksi

Selengkapnya »

Awas Perang Baru Pecah, Tentara Mesir Tembak Tentara Israel

Baku tembak pecah antara tentara Mesir dan Israel di dekat perbatasan Rafah antara Mesir dan Jalur Gaza. Akibat insiden ini, seorang anggota pasukan keamanan Mesir tewas. Juru bicara militer Mesir dalam sebuah pernyataan mengatakan penyelidikan atas kematian anggota tersebut sedang dilakukan. Militer Israel sebelumnya juga mengatakan sedang menyelidiki laporan baku

Selengkapnya »

Caleg PKS di DPRK Aceh Tamiang Jadi Bandar 70 Sabu, Hasil Penjualan untuk Biaya Nyaleg

Calon anggota legislatif (Caleg) Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Tamiang asal PKS, Sofyan ditangkap Bareskrim Polri karena menjadi bandar sabu. Direktur Tindak Pidana Bareskrim Polri Brigjen Mukti Juharsa menjelaskan, Sofyan yang telah ditetapkan sebagai tersangka diketahui merupakan bandar narkoba dan menggunakan sebagian penjualan 70 kilogram sabu untuk pembiayaan Pemilu

Selengkapnya »

Bareskrim Tangkap Caleg PKS di Aceh Tamiang Terkait Kasus Narkoba

Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri menangkap calon anggota legislatif (caleg) Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Tamiang, Sofyan (S) dalam kasus tindak pidana narkoba. Direktur Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri Brigjen Mukti Juharsa mengatakan, Sofyan merupakan salah satu orang yang masuk daftar pencarian orang (DPO) sejak Maret 2024 terkait perkara

Selengkapnya »

Norwegia Serahkan Surat Pengakuan Diplomatik ke Palestina

Norwegia menyerahkan surat diplomatik ke perdana menteri Palestina sebagai langkah terakhir untuk mengakui negara Palestina. Langkah simbolis ini tampaknya membuat marah Israel. Norwegia, Irlandia, dan Spanyol berjanji mengakui negara Palestina dalam langkah historis yang semakin mengisolasi Israel di panggung internasional. Menteri Luar Negeri Norwegia Espen Barth Eide menyerahkan surat diplomatik

Selengkapnya »

Kanselir Jerman: Ukraina Tak Akan Gabung NATO Dalam 30 Tahun ke Depan

Keinginan Ukraina untuk bergabung dengan Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) nampaknya bakalan terganjal. Jerman sebagai negara berpengaruh menyatakan bahwa Kiev sulit masuk dalam jajaran anggota di NATO. Kanselir Jerman Olaf Scholz mengatakan Ukraina tak bakalan bergabung dengan NATO setidaknya dalam 30 tahun ke depan. Scholz mengungkapkan pendapat ini pada rapat

Selengkapnya »

Longsor Besar Tewaskan Lebih dari 670 Orang di Negara Tetangga RI

Lebih dari 670 orang diduga tewas usai tanah longsor besar menerjang sebuah desa di Papua Nugini pada Jumat (24/5) dini hari lalu. Desa di lereng bukit Provinsi Enga hancur total, usai tanah longsor menimbun sejumlah rumah dan orang-orang yang tengah tidur saat bencana terjadi. “Diperkirakan ada lebih dari 150 rumah yang terkubur.

Selengkapnya »

Badan PBB Soroti Krisis Cadangan Air Bersih di Jakarta Jelang WWF

Sejumlah badan dari Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) menyoroti krisis stok air bersih yang terjadi di Jakarta jelang World Water Forum (WWF) di Bali. Asisten program senior Organisasi Pendidikan Keilmuan dan Kebudayaan PBB (UNESCO), Siti Rachmania mengungkap bahwa Jakarta mengalami krisis air bersih di tengah-tengah tingkat muka tanah yang semakin menyusut. “Kami

Selengkapnya »

Lembaga-Lembaga Kemanusiaan Kecam Kegagalan Dunia Hentikan Invasi Israel ke Rafah

Sebanyak 20 organisasi hak asasi manusia mengeluarkan pernyataan yang mengecam kegagalan pemimpin dunia bertindak untuk mencegah invasi Israel ke Rafah, Gaza. Meski “bencana kemanusiaan di Gaza semakin memburuk.” Organisasi-organisasi kemanusiaan itu negara-negara ketiga dalam konflik “memiliki tanggung jawab untuk segera bertindak dalam mengakhiri konflik, dan meminta pertanggung jawaban atas pelanggaran

Selengkapnya »
Search