Rusia Semprot Israel Mau Kirim Senjata ke Ukraina: Relasi Bisa Hancur
Perdana Menteri Rusia, Dmitry Medvedev, memperingatkan Israel agar tak mengirim senjata ke Ukraina. Jika terjadi, Rusia mengancam bakal memutus hubungan. “Israel tampaknya bersiap-siap memasok senjata ke rezim Kyiv. Sebuah langkah yang sangat ceroboh,” kata Medvedev, Senin (17/10). Eks presiden Rusia itu kemudian berujar, “Itu akan menghancurkan semua hubungan bilateral antara