Sepakat Tegas Tanggapi Uji Coba Bom Nuklir Korut, Ini yang Akan Dilakukan AS, Jepang dan Korsel
Amerika Serikat (AS), Jepang, dan Korea Selatan memperingatkan skala respons yang “tak tertandingi” akan dilancarkan jika Korea Utara melakukan uji coba senjata nuklir ketujuh. Peringatan itu dikeluarkan pada Rabu (26/10/2022) di tengah kekhawatiran oleh AS dan sekutu regionalnya bahwa Korea Utara dapat siap melanjutkan uji coba bom nuklir untuk pertama