KEGIATAN

Diaspora Afghanistan Diminta Bersatu Akhiri Pemerintahan Taliban

Pemimpin kelompok National Resistance Front (NRF), Ahmad Massoud, menyerukan diaspora Afghanistan bersatu untuk menemukan solusi politik guna mengakhiri pemerintahan Taliban. Dia menggambarkan seruannya sebagai awal dari “fase baru”. Konferensi di Wina mempertemukan sekitar 30 lawan atau penentang Taliban. Dalam konferensi tersebut, Massoud juga menyampaikan bahwa banyak kelompok yang baru-baru ini

Selengkapnya »

NATO: Sanksi Barat Hambat Rusia Produksi Senjata

Ketua Komite Militer Organisasi Pertahanan Atlantik Utara (NATO) Rob Bauer mengatakan, sanksi yang dijatuhkan Barat mulai memukul kemampuan Rusia untuk membuat persenjataan canggih untuk perang di Ukraina. Kendati demikian, dia tak menampik bahwa industri Rusia masih dapat memproduksi banyak amunisi. Menurut Bauer, Rusia dan Ukraina menghadapi tantangan karena konflik konvensional

Selengkapnya »

Komnas HAM Periksa 3 Prajurit TNI Mutilasi Warga di Papua

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) telah memeriksa tiga dari enam prajurit TNI yang terlibat dalam kasus pembunuhan dan mutilasi terhadap empat warga di Mimika, Papua. Ketua Komnas HAM Ahmad Taufan Damanik menyebut pemeriksaan itu dilakukan pada Selasa (13/9). Adapun pemeriksaan dilakukan oleh komisioner Komnas HAM Choirul Anam dan Kepala

Selengkapnya »

Xi Jinping Bertemu Putin: China Siap Jadi Negara Adikuasa Bareng Rusia

Di tengah gejolak dunia, Presiden Xi Jinping bertemu dengan Presiden Vladimir Putin. Xi mengatakan bahwa China siap bekerja sama untuk menjadi negara adikuasa bersama Rusia. Xi melontarkan pernyataan itu setelah bertemu Putin di sela konferensi tingkat tinggi Organisasi Kerja Sama Shanghai (SCO) di Uzbekistan pada Kamis (15/9). Dalam pertemuan itu, para

Selengkapnya »

Jenderal Dudung Buka Pintu Maaf, Effendi Simbolon Terima Ancaman Nyawa

Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurrachman mengatakan TNI AD telah memaafkan anggota DPR fraksi PDIP Effendi Simbolon terkait pernyataannya soal TNI serupa gerombolan. Menurut Dudung polemik ini harus menjadi pelajaran bagi semua pihak agar tidak mudah menyampaikan pendapat tanpa berlandaskan data dan fakta. Dudung juga meminta prajurit TNI AD

Selengkapnya »

Putin dan Xi Jinping Bertemu Besok, Bahas Ukraina hingga Taiwan

Presiden Rusia Vladimir Putin dan Pemimpin China Xi Jinping akan membahas isu Ukraina hingga Taiwan pada pertemuan di Uzbekistan pada Kamis, 15 September 2022. Kremlin memastikan dialog kedua kepala negara itu akan memiliki makna khusus di tengah keadaan geopolitik dewasa ini. Staf Kremlin Yuri Ushakov mengatakan, Moskow menghargai posisi China

Selengkapnya »

Effendi Simbolon Minta Maaf, Mabes AD: Pembelajaran dalam Berucap…

Markas Besar TNI Angkatan Darat (Mabes AD) merespons permintaan maaf anggota Komisi I DPR RI Effendi Simbolon yang menyebut TNI seperti gerombolan. Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat (Kadispen AD) Kolonel Arh Hamim Tohari meminta agar peristiwa sebelumnya menjadi pembelajaran bersama. “Marilah kita semuanya menjadikan peristiwa tersebut sebagai pembelajaran untuk

Selengkapnya »

Sekjen PBB usai Telepon Putin: Perang Rusia vs Ukraina Masih Lama

Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Antonio Guterres menganggap prospek kesepakatan damai untuk mengakhiri perang Rusia vs Ukraina belum juga terlihat. Guterres menilai invasi Rusia ke Ukraina masih akan berlangsung cukup lama. Kesimpulan itu ia dapat setelah menelepon Presiden Rusia Vladimir Putin pada Rabu (14/9). Guterres mengatakan dalam percakapan telepon dengan Putin, ia membahas

Selengkapnya »

Ramai-ramai Prajurit TNI AD Kecam Effendi Simbolon PDIP

Pernyataan anggota Komisi I DPR dari Fraksi PDIP Effendi Simbolon yang menyinggung anggota TNI seperti gerombolan menuai kecaman dari prajurit, terutama Angkatan Darat (AD). Dalam rapat di Komisi I, Effendi awalnya menyoroti ketidakhadiran Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman. Effendi mengaku ingin mendapat penjelasan dari Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa

Selengkapnya »

India-Jepang Akan Gelar Latihan Militer Hadapi Ancaman China

India dan Jepang bakal menggelar latihan militer, termasuk latihan jet tempur, untuk melawan ancaman China yang terus meningkat di kawasan Indo-Pasifik. Rencana itu terungkap saat Menteri Pertahanan India Rajnath Singh bertemu dengan Menhan Jepang Yasukazu Hamada di Tokyo. Latihan tersebut bertujuan memperkuat kerja sama pertahanan. Namun, tak ada rincian kapan dan di mana

Selengkapnya »

Rusia Hukum Puluhan Pejabat yang Desak Putin Dipecat

Sekelompok pejabat lokal St. Petersburg, Rusia, menghadapi kemungkinan pembubaran dewan distrik masing-masing setelah mendesak Presiden Vladimir Putin untuk turun jabatan. Salah satu pejabat perwakilan St. Petersburg, Nikita Yuferef mengatakan pengadilan Rusia memutuskan serangkaian pertemuan dewan distrik di daerah itu dalam beberapa waktu terakhir tidak sah. Ini membuka jalan bagi gubernur daerah

Selengkapnya »

2 Alasan Negara Persemakmuran Ingin Lepas Sepenuhnya dari Inggris

Setelah mewarisi takhta dari Ratu Elizabeth II, Raja Charles III harus langsung menghadapi “teror” dari enam negara yang telah lama ingin melepaskan diri dari Persemakmuran Inggris. Antigua dan Barbuda menjadi negara teranyar yang menyatakan keinginan mereka untuk lepas dari Persemakmuran Inggris. Keinginan itu diutarakan tak lama setelah Raja Charles mewarisi takhta

Selengkapnya »
Search