Peretasan PDN Bukti Keamanan Data RI Lemah, Kultur Mesti Diubah
Aksi peretasan ransomware terhadap Pusat Data Nasional (PDN) Sementara seharusnya mendesak pemerintah segera mengubah pola pikir dan menerapkan budaya kehati-hatian dalam hal pengelolaan data publik. Pakar keamanan siber Marsudi Wahyu Kisworo mengatakan satu-satunya cara untuk mengatasi kejahatan siber adalah security culture (budaya hati-hati) di semua pemangku kepentingan, termasuk masyarakat. Marsudi