KEGIATAN

Pemilih Potensial Pilkada 2024 Capai 207,11 Juta Jiwa

Berdasarkan Data Penduduk Potensial Pemilih Pemilu (DP4) untuk Pilkada 2024 yang diserahkan Kemendagri ke KPU, pada Kamis (2/5/2024), jumlah penduduk potensial pemilih mencapai 207.110.768 jiwa. Mendagri menyampaikan, DP4 untuk pilkada serentak 2024 bersumber dari data kependudukan dan pencatatan sipil Kemendagri. Mendagri juga menggarisbawahi bahwa Kemendagri juga berharap KPU memperhatikan betul

Selengkapnya »

Mengejar Selisih Satu Suara Demokrat hingga ke MK

Partai Demokrat kehilangan satu suara di Kalimantan Barat, yakni di daerah pemilihan Kalbar 1. Rupanya, hilangnya satu suara tersebut berpotensi untuk memengaruhi pengisian kursi calon anggota DPRD Kalbar. Untuk mengejarnya, Demokrat pun harus mempersoalkan ke Mahkamah Konstitusi. Kuasa hukum Partai Demokrat, Mehbob, saat membacakan permohonannya dalam sidang sengketa hasil pemilu

Selengkapnya »

Prediksi soal Kabinet Prabowo-Gibran: Menteri Triumvirat Tak Diberi ke Parpol

Direktur Eksekutif Poltracking Indonesia Hanta Yuda memprediksi, posisi menteri triumvirat di era Presiden-Wakil Presiden Terpilih 2024-2029, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka tidak akan diberikan ke parpol. Adapun menteri triumvirat yakni Menteri Luar Negeri (Menlu), Menteri Dalam Negeri (Mendagri), dan Menteri Pertahanan (Menhan). Ketiganya secara bersama-sama akan bertugas menggantikan presiden dan wakil

Selengkapnya »

Dukungan PBNU Bisa Jaga Kestabilan Pemerintahan Prabowo

Di acara Halalbihalal PBNU, pada Minggu (28/4/2024), Ketua Umum PBNU, Yahya Cholil Staquf, dalam sambutannya menyampaikan bahwa ke depan, NU tidak akan pernah tidak bersama-sama presiden dan wapres yang akan datang. Motivasinya adalah kemaslahatan masyarakat. Pengajar Ilmu Politik dan International Studies Universitas Paramadina, Ahmad Khoirul Umam, memandang dukungan PBNU merupakan

Selengkapnya »

MK Sidangkan Sengketa Pileg 2024 Mulai 29 April, Sehari Puluhan Perkara

Mahkamah Konstitusi akan mulai menyidangkan sengketa Pileg 2024 mulai Senin (29/4/2024) mendatang dan memiliki 30 hari kerja untuk memeriksa serta memutus masing-masing perkara. MK menargetkan, seluruh sengketa Pileg 2024 beres diputus per 10 Juni 2024. Karena banyaknya jumlah perkara yang masuk, sembilan hakim konstitusi akan dibagi ke dalam 3 panel,

Selengkapnya »

Koalisi Prabowo-Gibran Menguasai Parlemen

Keputusan Nasdem bergabung koalisi Prabowo-Gibran disampaikan Ketua Umum Nasdem Surya Paloh setelah bertemu Prabowo di kediamannya, di Jakarta, Kamis (25/4/2024). Berdasarkan raihan suara Nasdem di Pemilu 2024, Nasdem berpotensi menguasai 69 kursi DPR periode 2024-2029. Sementara Koalisi Indonesia Maju (KIM), berpotensi menguasai 280 kursi DPR. Dengan demikian, jika diakumulasi berjumlah

Selengkapnya »

Prabowo-Gibran Segera Ditetapkan sebagai Pasangan Capres-Cawapres Terpilih

Anggota KPU, Idham Holik, mengatakan penetapan pasangan calon presiden dan wakil presiden (capres-cawapres) terpilih dijadwalkan pada Rabu (24/4/2024) pukul 10.00 di kantor KPU, Jakarta. Anggota KPU, August Mellaz, mengatakan, KPU sudah mengirimkan surat undangan kepada seluruh pihak, termasuk pasangan capres-cawapres. Namun, ia belum dapat mengonfirmasi pihak-pihak yang menghadiri rapat pleno

Selengkapnya »

Pembicaraan Kabinet Prabowo Lebih Intens Setelah Penetapan KPU Hari Ini

Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto, di sela acara Halal Bihalal Keluarga Besar Satuan Karya Ulama Indonesia (23/4/2024), mengatakan, pembahasan soal kabinet akan dimulai setelah KPU menetapkan Prabowo-Gibran sebagai capres-cawapres terpilih. Menurut Airlangga, banyak hal lain harus disiapkan setelah penetapan oleh KPU. Airlangga berterima kasih kepada Mahkamah Konstitusi atas putusan

Selengkapnya »
Search