KEGIATAN

Demi Presiden, DPR Bahas Tiga RUU secara Ugal-ugalan

Sepanjang Senin-Rabu (10-12/9/2024), Baleg DPR dan pemerintah menuntaskan pembahasan tiga RUU hingga disepakati dalam pembicaraan tingkat I untuk dibawa ke rapat paripurna terdekat. Ketiga RUU merupakan usul inisiatif DPR, terdiri dari RUU Kementerian Negara, RUU Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres), dan RUU Keimigrasian. Setiap RUU dibahas dalam waktu sehari dengan menghabiskan

Selengkapnya »

KPU Pastikan Penerimaan Kembali Pendaftaran Hanya Berlaku di Daerah Tertentu

Ketua KPU RI Mochammad Afifuddin, mengatakan KPU perlu menerima kembali pendaftaran calon kepada daerah di sejumlah daerah yang pada masa perpanjangan pendaftaran ditemukan ada bakal kandidat pilkada yang ditolak mendaftar (12/9/2024). Menurut dia, ketentuan soal penerimaan kembali pendaftaran calon kepala daerah itu dituangkan KPU dalam surat dengan Nomor 2038/PL/02/2-SD/06/2024, yang

Selengkapnya »

Dasco Belum Bisa Pastikan Jadwal Pertemuan Prabowo dengan Megawati

Ketua Harian DPP Gerindra Sufmi Dasco Ahmad belum bisa memastikan rencana pertemuan antara Prabowo Subianto dan Megawati Soekarnoputri. Menurutnya, saat ini Prabowo masih fokus menyusun nama menteri-menteri yang akan membantu di kabinetnya (12/9/2024). Dasco mengungkapkan saat ini Prabowo belum menentukan pertemuan dengan siapa pun, termasuk Megawati Soekarnoputri. Maka dari itu,

Selengkapnya »

DPR Sepakat Pilkada Ulang pada 2025, Pengamat: Butuh Pengaturan Khusus

Peneliti dan Manajer Program The Indonesian Institute, Arfianto Purbolaksono, mengatakan pemilihan ulang pada 2025 menghadirkan konsekuensi logis yang harus dibahas oleh DPR RI bersama KPU, Bawaslu, dan DKPP. Menurut Arfianto, pemilihan ulang memang menciptakan konsekuensi, yakni salah satunya kemungkinan pilkada yang tidak serempak. Namun, menurut dia, itu lebih baik dibandingkan

Selengkapnya »

PKB Sudah Diskusi dengan Prabowo soal Jatah Menteri

Wakil Sekjen PKB, Syaiful Huda, mengatakan, Prabowo dan timnya tengah menggodok jumlah anggota kabinet, nomenklatur, dan teknis lainnya (11/9/2024). Namun, diskusi soal peran PKB di pemerintahan mendatang sudah dilakukan. Huda tak ingin berandai-andai berapa jumlah kursi menteri yang bakal ditempati kader PKB. Menurut Huda, Prabowo ingin menyelesaikan komposisi kabinet sebelum

Selengkapnya »

Prabowo Mulai Panggil Calon Menterinya, Berikut Bocoran Komposisi Kabinet Jelang Pelantikan

Menjelang pelantikan presiden terpilih 20 Oktober 2024, Prabowo Subianto dikabarkan mulai memanggil sejumlah tokoh yang dibidik untuk menjadi Menteri. Prabowo bersama Gibran semakin serius menggodok nama-nama tokoh yang akan masuk kabinet. Di sisi lain, partai-partai politik pengusung yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Maju juga mulai mengajukan nama dan beberapa portofolio

Selengkapnya »

Pertemuan Megawati-Prabowo Dipastikan Bakal Terlaksana, Kapan dan Bahas Apa?

Pertemuan antara Ketua Umum PDI-P, Megawati Soekarnoputri, dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dipastikan bakal terlaksana. Kepastian pertemuan antara ketua umum partai itu disampaikan oleh Ketua DPP PDI-P Puan Maharani dan Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani. Puan juga menyatakan pertemuan tersebut akan terlaksana namun tak menyebutkan rinci kapan

Selengkapnya »

DPR dan Pemerintah Sepakat Pilkada Ulang 2025 jika Kotak Kosong Menang

Komisi II DPR RI, KPU, Kemendagri, Bawaslu dan DKPP bersepakat untuk menggelar Pilkada kembali 2025, jika pilkada suatu daerah dimenangkan kotak kosong. Kesepakatan tersebut diambil dalam rapat dengar pendapat yang berlangsung pada Selasa (10/9/2024) malam dan menjadi kesimpulan sementara untuk dibahas lebih lanjut dalam rapat kerja berikutnya bersama KPU, Kemendagri,

Selengkapnya »

RUU Wantimpres Segera Disahkan, Kewenangan Presiden Bakal Makin Kuat

Baleg DPR dan pemerintah menuntaskan pembahasan dan sekaligus rapat pleno pengambilan keputusan tingkat I RUU Wantimpres di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (10/9/2024). Sebelum persetujuan untuk membawa RUU Wantimpres ke rapat paripurna, terjadi pembahasan atas beberapa usulan pemerintah. Kedua pihak sepakat untuk mengubah nomenklatur Wantimpres menjadi Wantimpres RI, bukan Dewan Pertimbangan

Selengkapnya »

Suswono: Pengganti Ahmad Sahroni sebagai Ketua Timses Masih Dibahas KIM Plus

Bakal calon wakil gubernur Jakarta Suswono, menyatakan, sosok pengganti Ahmad Sahroni, yang telah resmi mundur dari posisi ketua tim sukses (Timses) Ridwan Kamil-Suswono, masih dalam pembahasan. Suswono menjelaskan bahwa penentuan ketua Timses sepenuhnya berada di tangan partai-partai dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus. Suswono mengungkapkan, kemungkinan pengganti Sahroni sedang dalam

Selengkapnya »
Search