KEGIATAN

Menakar Hubungan Prabowo dan PDI-P Usai Pelantikan

Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka resmi dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI 2024-2029 di MPR, Jakarta, Minggu (20/10/2024). Ketua Umum PDI-P sekaligus presiden kelima RI Megawati Soekarnoputri tidak hadir dalam pelantikan ini karena sedang tidak dalam kondisi prima dan menderita flu setelah lawatannya ke Uzbekistan. Meskipun tidak hadir,

Selengkapnya »

DPR Resmi Setujui Herindra Calon Kepala BIN Baru

DPR RI resmi menyetujui Wakil Menteri Pertahanan 2019-2024 Herindra menjadi Kepala Badan Intelijen Negara (BIN). Keputusan ini diambil dalam rapat paripurna persetujuan dan pertimbangan pemberhentian dan pengangkatan calon Kepala BIN. Rapat ini dipimpin oleh Ketua DPR RI Puan Maharani (17/10/2024). Herindra sudah menjalani uji kepatutan dan kelayakan (fit and proper

Selengkapnya »

Matangkan Kabinet, Prabowo Bekali Calon Menteri 12 Jam

Tiga hari sebelum dilantik pada 20 Oktober 2024, presiden terpilih Prabowo Subianto memberikan pembekalan terhadap semua calon menteri dan calon kepala badan di kabinet 2024-2029. Pembekalan calon menteri yang bertajuk “Hambalang Retreat” ini diselenggarakan secara tertutup pada Rabu (16/10/2024) di kediaman Prabowo Subianto di Hambalang. Para calon menteri dan calon

Selengkapnya »

Mendadak Temui Prabowo, Pramono Bawa Pesan dari Megawati?

Politikus senior Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan atau PDI-P, Pramono Anung, secara tiba-tiba menyambangi kediaman pribadi presiden terpilih Prabowo Subianto di Jalan Kertanegara, Jakarta, Selasa (15/10/2024). Pramono tiba di kediaman Prabowo pada pukul 12.45 WIB. Sekitar satu jam kemudian, Pramono meninggalkan kediaman Prabowo, namun tidak menyampaikan komentar apa pun. Politikus PDI-P,

Selengkapnya »

Presiden Jokowi: 16 Menteri KIM yang Dipanggil Prabowo Sudah Lalui Pertimbangan Matang

Presiden Joko Widodo, di Aceh, Selasa (15/10/2024), memberikan tanggapan positif terkait 16 menteri dari Kabinet Indonesia Maju atau KIM yang dipanggil dalam penyusunan kabinet mendatang oleh presiden terpilih Prabowo Subianto. Banyaknya menteri dari kabinet Jokowi juga dinilai sebagai bagian keberlanjutan. Anggota kabinet yang nantinya dipilih Prabowo juga diyakini telah melalui

Selengkapnya »

Calon Menteri Prabowo, Tak Cuma Jauh-jauh Hari Dipanggil, Ada Juga yang Baru Hari Ini Dipanggil

Tidak semua kandidat menteri yang dipanggil oleh presiden terpilih, Prabowo Subianto, mendapatkan kabar dari jauh-jauh hari. Airlangga Hartarto, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, tidak memungkiri bahwa dirinya akan kembali menjabat sebagai menteri di kabinet 2024-2029. Kendati tidak menyebutkan nomenklatur kementerian yang akan dipimpin, ia memastikan bahwa dirinya mendapatkan tugas sesuai dengan

Selengkapnya »
Search