BI Targetkan Transaksi Pameran Karya Kreatif Indonesia Capai Rp263 M
Bank Indonesia (BI) menargetkan pameran produk 200 UMKM bertajuk Karya Kreatif Indonesia (KKI) 2022 pada 18-29 Mei 2022 membukukan transaksi sebesar Rp263,15 miliar dan dikunjungi 130 ribu pengunjung. Kepala Departemen Pengembangan UMKM dan Perlindungan Konsumen BI Yunita Resmi Sari mengatakan angka ini merupakan target dari keseluruhan transaksi, baik penjualan produk
