Dewan Pertimbangan Presiden

DEWAN PERTIMBANGAN PRESIDEN

Pertemuan Terbatas “Strategi Kebijakan Pertahanan Keamanan Wilayah Perbatasan Kepulauan Riau”

Pada hari Jumat, 18 November 2022, mewakili Anggota Wantimpres, H.R. Agung Laksono, Ganjar Razuni Sekretaris Anggota Wantimpres didampingi Laksda TNI (Purn) Soleman B. Ponto, Ketua Tim Kajian Anggota Wantimpres memimpin Pertemuan Terbatas dengan tema “Strategi Kebijakan Pertahanan Keamanan Wilayah Perbatasan Kepulauan Riau” di kantor Wantimpres. Hadir sebagai narasumber yaitu Robert Simbolon, Deputi Bidang Pengelolaan Batas Wilayah Negara Badan Nasional Pengelolaan Perbatasan (BNPP) dan Syahda Guruh L. Samudera, Direktur Hukum dan Perjanjian Internasional mewakili Dirjen HPI, Kemlu,

Pertemuan ini membahas perlindungan hukum dan strategi penguatan fungsi koordinasi antar institusi dalam rangka pengelolaan daerah terluar di wilayah perbatasan perairan Provinsi Kepulauan Riau.

Search