- Endah Wahyuni
- Tarif 19 Persen Trump untuk Indonesia
- Berita Online
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump pada Selasa (15/7/2025) waktu setempat mengumumkan tarif impor sebesar 19 persen untuk Indonesia. Besaran tarif itu disebut Trump sebagai kesepakatan perdagangan yang telah dicapai antara pemerintah AS dengan Indonesia. Di sisi lain, menurut Presiden Trump, produk-produk asal AS...