Dewan Pertimbangan Presiden

DEWAN PERTIMBANGAN PRESIDEN

Newsflow

Wakil Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Jazilul Fawaid, menjelaskan bahwa konstitusi hari ini tidak mengatur penundaan pemilu. Karena itu partainya mendorong MPR melakukan amandemen agar penundaan pemilu bisa dilakukan apabila terjadi kondisi darurat. Menurutnya penundaan yang dimaksud bukan berarti presiden tidak dibatasi jabatan...
Pada Kamis (10/3/2022), dua ketua umum partai politik yaitu Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto dan Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh di Nasdem Tower, Jakarta. Diketahui, Airlangga bersama Golkar masih pada sikap mendukung usulan penundaan pemilu, sedangkan Surya Paloh di Nasdem tegas menolak....
Melalui juru bicaranya, Dahnil Anzar Simanjuntak, pada Selasa (1/3/2022), Prabowo Subianto menyatakan menghormati konstitusi dan ingin terus merawat demokrasi yang sehat. Prabowo juga disebut terus menjalin komunikasi dengan sejumlah tokoh, baik dari partai politik (parpol) maupun nonparpol, membahas persoalan wacana penundaan pemilu. Wakil Ketua...
Search