- Bonnik Manoe
- Penerimaan Pajak Neto Turun
- Katadata.co.id
Penerimaan pajak neto selama Januari hingga Oktober mengalami penurunan 3,9% dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya. Realisasi penerimaan tersebut tercatat sebesar Rp 1.459,3 triliun. Penyebab utama penurunan ini adalah lonjakan restitusi atau pengembalian kelebihan pajak sebesar 36,4%. Kenaikan restitusi ini didominasi oleh Pajak Penghasilan...
