Newsflow

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) menyatakan implementasi program Kurikulum Merdeka merupakan upaya pemerintah dalam menciptakan pembelajaran yang berkualitas bagi anak didik. Pelaksana Tugas Direktur Pendidikan Masyarakat dan Pendidikan Khusussekaligus Ditjen PAUD Dikdasmen Kemendikbudristek Aswin Wihdiyantodi, menuturkan pelaksanaan program ini melibatkan siswa dan tenaga pendidik. Pendaftaran implementasi Kurikulum...
Anggota Komisi I DPR Yan Mandenas mengatakan, dengan langsung turunnya dana Otonomi Khusus (Otsus) di Kabupaten/Kota di Papua, seharusnya pendidikan di Papua gratis. Ia menyebut selama Otsus berjalan sebelumnya, belum ada pimpinan daerah yang berani memberikan pelayanan pendidikan gratis. Mandenas mengatakan, tahun ini ia...
Menteri Keuangan Sri Mulyani meminta para alumni penerima beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) pulang ke Indonesia setelah selesai menempuh pendidikan di luar negeri. Hal itu disampaikan Sri Mulyani saat mengisi acara Kuliah Umum: Ketahanan Ekonomi dalam Perspektif Lokal, Nasional, dan Global di Aula STKIP...
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Kabupaten Rejang Lebong, Provinsi Bengkulu menyebutkan daerah itu saat ini mengalami krisis guru yang diakibatkan banyaknya guru yang pensiun, meninggal dunia maupun pindah ke tempat lain. “Kalau sepanjang tahun 2022 ada puluhan guru yang pensiun, tetapi alhamdulillah kita juga menerima kuota...
Setiap tahun, pemerintah selalu melaksanakan peringatan Hari Guru Nasional pada tanggal 25 November. Hal itu sebagai bentuk penghormatan kepada guru, sesuai dengan Keputusan Presiden Nomor 78 Tahun 1994, sekaligus sebagai peringatan Hari Ulang Tahun Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI). Peringatan Hari Guru Nasional sebagai hari besar nasional bertujuan untuk memperingati peran serta jasa para guru di...
Search