Newsflow

 Epidemiolog dari Griffith University Dicky Budiman mengatakan kebijakan pemberian vaksin booster kedua atau dosis keempat untuk masyarakat umum merupakan bentuk perlindungan usai Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) dicabut. “Booster kedua juga dilandasi dengan kepentingan untuk memberikan proteksi lebih pada publik karena yang kita hadapi ini adalah...
Pemerintah Kabupaten Garut, Jawa Barat, kembali membuka sentra vaksin Covid-19 bagi masyarakat.  Sentra vaksinasi itu dibuka di Pendopo Kabupaten Garut setiap akhir pekan, pagi hingga siang. “PPKM sudah dihentikan oleh pemerintah, tapi kita harus memperkuat tubuh, Bupati Garut melalui Dinas Kesehatan menyelenggarakan vaksin Sabtu-Minggu...
Centers for Disease Control and Prevention (CDC) melaporkan strain baru omicron tengah mendominasi di Amerika Serikat. Subvarian bernama XBB.1.5 ini telah menimbulkan kekhawatiran adanya potensi gelombang kasus Covid-19 lainnya setelah liburan. Sekitar 40 persen dari kasus Covid-19 AS yang dikonfirmasi disebabkan oleh subvarian XBB.1.5. Angka ini naik dari...
Search