- Kartika Andiani
- Pasokan Minyak Global Terancam
- Detik.com
Konflik di Timur Tengah memanas setelah Iran meluncurkan menghujani Israel dengan rudal balistik. Kondisi ini diprediksi akan mengancam pasokan minyak mentah dunia. Dikutip dari CNBC, Rabu (2/9/2024), serangan Iran pada hari Selasa merupakan aksi balas dendam atas pembunuhan pemimpin Hizbullah Hassan Nasrallah dan seorang...