Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo mengungkapkan bahwa kementeriannya, bekerja sama dengan Kementerian Agama, akan melakukan pemeriksaan terhadap 40.000 bangunan pondok pesantren di seluruh Indonesia. Langkah ini diambil setelah insiden runtuhnya musala di Pondok Pesantren Al Khoziny yang terjadi di Sidoarjo, Jawa Timur. Dia...