Newsflow

Ukraina melalui duta besarnya di Jakarta, Vasyl Hamianin, buka suara soal pertemuan Presiden Joko Widodo dan Presiden Vladimir Putin di Istana Kremlin, Moskow, pada Kamis (30/6). Hamianin mewanti-wanti Indonesia jangan percaya begitu saja dengan janji manis Putin saat berpidato bersama dengan Jokowi. Sebab, dalam pidatonya itu, Putin menawarkan sejumlah bantuan dan investasi...
Lawatan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) ke Ukraina dan Rusia menjadi sorotan di akhir pekan lalu. Itu terjadi setelah pemerintah Ukraina buka suara soal pernyataan Jokowi yang mengatakan ia membawa pesan dari Presiden Volodymyr Zelensky untuk Presiden Rusia Vladimir Putin. Jubir kepresidenan Ukraina menyatakan Zelensky jika ingin menyampaikan pesan...
Untuk pertama kalinya, Rusia mengakui kehabisan senjata dalam perang Ukraina, setelah pemerintah Presiden Vladimir Putin membuat rancangan undang-undang (RUU) federal yang memungkinkan negara itu memperbaiki senjata dan peralatan militer dengan cepat. Sebuah catatan penjelasan yang dilampirkan pada RUU tersebut mengatakan bahwa ada “peningkatan kebutuhan...
Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengingatkan narkoba bisa merajalela karena perang Rusia vs Ukraina. Menurut Badan PBB untuk Urusan Narkotika dan Kejahatan (UNODC), kapasitas produksi narkoba sintetis di Ukraina dapat meningkat jika perang terus terjadi. UNODC mengungkapkan jumlah laboratorium amfetamin yang ditemukan di Ukraina melonjak dari 17 pada...
Prancis meminta negara mitra G7 yang diundang dalam Konferensi Tingkat-Tinggi (KTT) di Jerman, termasuk Indonesia, “harus memilih keberpihakan” terkait invasi Rusia ke Ukraina yang masih menggila. Informasi itu disampaikan oleh sumber anonim dari pemerintah Prancis kepada wartawan di tempat KTT G7 berlangsung, Schloss Elmau di Krün, Bavarian Alps, Jerman, Senin (27/6). “Karena stabilitas tatanan...
Search