Newsflow

Laporan dari Truth Initiative 2021 mencatat, setidaknya ada 766.571 metrik ton puntung rokok di global yang dihasilkan setiap tahunnya. Tidak hanya mengotori jalanan, puntung rokok juga belum dapat didaur ulang.  Merespons hal tersebut, pakar kebijakan Dedek Prayudi mengatakan bahwa beralih ke produk alternatif tembakau...
Beberapa pakar mengusulkan penggantian kriteria vaksin lengkap menjadi sudah divaksinasi booster atau dosis ketiga. Salah satunya diutarakan Pandu Riono, epidemiolog dari Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia. “Paling penting adalah tingkat imun penduduk dipertahankan dan dengan pemberian vaksin booster ditingkatkan. Kalau perlu pemerintah buat...
Kementerian Kesehatan mencanangkan Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) 2022. Menurut Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19, Reisa Broto Asmoro, hal yang mendasari hal tersebut adalah Indonesia memiliki komitmen eliminasi campak dan rubella pada 2023. “Serta mempertahankan Indonesia bebas polio 2026, kita harus lakukan percepatan,”...
Dunia kini dibuat geger oleh penyakit cacar monyet. Kementerian Kesehatan RI menegaskan, hingga kini tak ditemukan penyakit cacar monyet imbas merebaknya di sejumlah negara. Namun, Kemenkes memaparkan urutan gejala awal hingga fase pasien paling infeksius. Seperti apa tahapannya?Menurut juru bicara Kemenkes RI dr Mohammad...
Serangan penyakit mulut dan kuku (PMK) atau foot and mouth disease (FMD), saat ini sudah pasti menjadi ancaman serius pada posisi Indonesia, terutama stabilitas ekonomi dari hasil ternak. Setidaknya, serangan ini sudah memperlihatkan gerakan yang semakin masif. PMK yang semula ditemukan di Jawa Timur, sudah mulai...
Search