- Agung Darmawan
- Dampak Pemilu pada Pertumbuhan Ekonomi
- Investor
Bank Indonesia (BI) menyatakan, pelaksanaan pemilihan umum (pemilu) dalam satu putaran turut memberikan dampak positif terhadap pertumbuhan ekonomi nasional. Pertumbuhan ekonomi tahun 2024 ditargetkan dalam kisaran 4,7% sampai 5,5% dan pertumbuhan ekonomi tahun 2025 akan berada dalam kisaran 4,8% sampai 5,5%. Pertumbuhan ekonomi masih...