Newsflow
- Andhi Ilham
- Kritik KUHAP Baru
- Kompas
Mantan Jaksa Agung Marzuki Darusman mengkritik pengesahan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) yang dinilai dibuat dengan cara yang sewenang-wenang. Dia mengatakan, KUHAP seharusnya berfungsi sebagai salah satu pelindung warga negara terhadap kesewenang-wenangan aparat. Dia mengingatkan pada aksi unjuk rasa Agustus 2025, undang-undang menjadi...
- Ria Andayani
- Konflik AS - Venezuela
- Kompas
Venezuela dilaporkan kembali menahan sejumlah warga Amerika Serikat (AS) di tengah meningkatnya tekanan militer dan ekonomi Washington terhadap pemerintahan Presiden Nicolas Maduro. Penahanan itu terjadi dalam beberapa bulan terakhir, sejak pemerintahan Presiden Donald Trump memulai kampanye tekanan intensif terhadap negara Amerika Selatan tersebut. Seorang...
- Ria Andayani
- Perang Rusia-Ukraina
- Tribun
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan, Rusia melanjutkan perangnya “hingga Tahun Baru”, Kamis (1/1/2026). Zelensky menyebut Rusia melancarkan dengan lebih dari 200 drone yang ditembakkan ke Ukraina, terutama menargetkan infrastruktur energi. Dalam laporan hariannya, angkatan udara Ukraina mengatakan pasukan pertahanan udara telah menembak jatuh atau menekan 176 dari 205 drone yang menargetkan...
- Rio Jayusman
- Penanganan Bencana Sumatera
- CNN Indonesia
Badan Nasional Penanganan Bencana (BNPB) memastikan personel Tentara Nasional Indonesia (TNI) yang bertugas menangani bencana di wilayah Sumatra mendapatkan uang makan dan uang lelah dengan total Rp165 ribu per hari. Kepala Pusat Data, Informasi, dan Komunikasi Kebencanaan BNPB Abdul Muhari menjelaskan pemberian tersebut mengacu...
- Rio Jayusman
- Subsidi Perumahan FLPP
- Kompas
Para pekerja sektor non-formal seperti Asisten Rumah Tangga (ART), ojek online (ojol), pedagang sayuran, dan profesi non-formal lainnya kini bisa lebih banyak mengambil Kredit Pemilikan Rumah Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (KPR FLPP). Pasalnya, Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) menambah persentase penyaluran dana...
- Ria Andayani
- Relokasi Warga Gaza
- CNN Indonesia
Negara Arab hingga negara mayoritas muslim termasuk Indonesia, menolak dengan keras keterkaitan pengakuan Israel terhadap Somaliland dengan pengusiran secara paksa warga Palestina ke wilayah itu. Sikap itu merupakan pernyataan bersama 21 negara Arab dan mayoritas Muslim, Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) serta Dewan Kerja...
