Newsflow

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) berkomitmen mendukung program swasembada pangan yang dicanangkan Presiden Republik Indonesia dengan menargetkan penanaman satu juta hektare jagung dalam satu tahun. Kuartal I 2025, Polri menargetkan penanaman 300 ribu hektare lahan jagung. Program ini menjadi langkah nyata Polri dalam mendorong ketahanan pangan nasional sekaligus...
Keputusan terkait pencopotan Menteri Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi (Mendikti Saintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro adalah hak prerogatif Presiden RI Prabowo Subianto. Demikian disampaikan Wakil Ketua Komisi X DPR RI, Lalu Hadrian Irfani, merespons desakan pencopotan Mendikti Saintek yang didemo ratusan ASN Kemendikti Saintek. Kisruh...
Menteri Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi, Prof. Ir. Satryo Soemantri Brodjonegoro menjadi sorotan publik setelah muncul tudingan dirinya bersikap sewenang-wenang terhadap pegawainya. Sebagai bentuk protes, ratusan pegawai menggelar aksi demonstrasi di depan Kantor Kemendikti Saintek pada Senin (20/1/2025). Menanggapi aksi demo tersebut, Satryo mengeklaim...
Dalam masa 100 hari kepemimpinannya, Prabowo menunjukkan komitmen terhadap politik bebas aktif dan gerakan non-blok, yang telah menjadi bagian dari identitas Indonesia sejak era demokrasi terpimpin hingga reformasi. Hal ini bisa terlihat dengan sejumlah manuver Prabowo di dunia internasional, mulai dari kunjungan kenegaraan, menghadiri...
Search