Meski Inflasi Melandai, Harga Bahan Pokok Tetap Tinggi
Data inflasi Mei 2023 yang mengalami penurunan tak sepenuhnya menggembirakan. Ada hal yang harus diwaspadai, yaitu tetap tingginya laju inflasi harga kebutuhan pokok. Penurunan laju inflasi bulanan disebabkan deflasi pada kelompok transportasi sebesar 0,56 persen serta deflasi kelompok pakaian dan alas kaki sebesar 0,46 persen. Sementara, kelompok makanan, minuman, dan