Bali Jadi Lokasi Uji Coba Kedatangan Wisatawan Asing Tanpa Karantina
Mulai 14 Maret 2022, pemerintah berencana melakukan uji coba kedatangan pelaku perjalanan luar negeri (PPLN) ke Bali tanpa karantina. Langkah ini diambil setelah pulau Dewata menerima kembali kedatangan wisatawan asing sejak 4 Februari lalu. Alasan dipilihnya Bali sebagai lokasi uji coba kedatangan tanpa karantina itu karena tingkat vaksinasi dosis kedua umum yang tercatat sudah