KEGIATAN

Indonesia Butuh Investasi di SDM untuk Bermain di Ranah Mobil Listrik

Pengamat otomotif dari Institut Teknologi Bandung (ITB), Agus Purwadi mengatakan Sumber Daya Manusia (SDM) unggul merupakan kunci sukses untuk bisa bersaing di ranah mobil listrik. Dibutuhkan setidaknya tujuh sampai dengan 10 tahun untuk membangun SDM berlabel spesialis, kata Agus. “Saat ini kita pikir Indonesia agak sedikit terlambat dalam mempersiapkan SDM

Selengkapnya »

Indonesia Terpilih Jadi Percontohan Destinasi Wisatawan China

Indonesia menjadi salah satu dari 20 negara yang dipilih untuk program percontohan destinasi wisatawan China ke mancanegara. Selain Indonesia, beberapa negara lain yang masuk dalam daftar tujuan wisatawan China adalah Thailand, Kamboja, Filipina, Malaysia, Singapura, Laos, Maladewa, Sri Lanka, Uni Emirat Arab, Mesir, Kenya, Afrika Selatan, Rusia, Swiss, Hungaria, Selandia Baru,

Selengkapnya »

PBNU Tolak Perpanjangan Masa Jabatan Kades

Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Bidang Hukum dan Pendidikan Mohamad Syafi Alielha menilai, permintaan perpanjangan masa jabatan kepala desa (kades) terlalu berlebihan. Menurut dia, tuntutan tersebut justru menunjukkan keserakahan atas kekuasaan. Dia menambahkan, Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang mengurusi 200 juta orang lebih dari Sabang sampai Merauke saja, berdasarkan

Selengkapnya »

DPR Panggil Manajemen Meikarta Siang Ini

Komisi VI DPR memanggil PT Mahkota Sentosa Utama (MSU) selaku manajemen proyek Meikarta untuk memberikan penjelasan terkait gugatan yang dilayangkan kepada sejumlah konsumen. Pemanggilan manajemen Meikarta oleh Komisi VI ini pun tertulis dalam agenda harian DPR RI. Dituliskan bahwa akan dilakukan Rapat Dengar Pendapat Umum Komisi VI DPR RI dengan Presiden Direktur PT Mahkota

Selengkapnya »

Kemenkes: 40 Juta E-Tiket Vaksin Booster Kedua Mulai Dikirim Hari Ini

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengatakan sebanyak 40 juta tiket elektronik atau e-tiket vaksinasi virus corona (Covid-19) dosis keempat atau booster kedua sudah mulai dikirim kepada masyarakat secara bertahap. Kemenkes mengimbau seluruh pemerintah daerah, khususnya dinas kesehatan provinsi dan kabupaten/kota agar segera dapat melakukan berbagai upaya untuk mempercepat pelaksanaan vaksinasi booster di daerah

Selengkapnya »

Pakar: Ada Kepentingan Parpol di Balik Rencana Perpanjangan Jabatan Kades

Peneliti riset politik di Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Profesor Siti Zuhro menilai ada kepentingan partai politik di balik rencana perpanjangan masa jabatan kepala desa (Kades). Kepentingan parpol tentu untuk pemenangan Pemilu 2024. Siti menjelaskan, rencana perpanjangan masa jabatan kades ini pada dasarnya adalah pertemuan dua kepentingan yang saling menguntungkan masing-masing

Selengkapnya »

Vaksin Booster Covid-19 Dosis Kedua Dimulai Hari Ini

Vaksinasi Covid-19 dosis booster kedua sudah mulai dapat diberikan kepada semua masyarakat umum usia 18 tahun ke atas mulai 24 Januari 2023. Juru bicara Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Muhammad Syahril mengatakan, masyarakat yang berusia 18 tahun sudah dapat vaksin booster kedua tanpa harus menunggu tiket undangan. “Dalam satu sampai dua minggu

Selengkapnya »

Rapor ‘Merah’ Angka Kemiskinan Presiden Jokowi

Presiden Joko Widodo tampak geregetan ketika meminta kepala daerah untuk bekerja lebih giat dalam menurunkan angka kemiskinan. Presiden mendesak pemerintah daerah (pemda) untuk menurunkan angka kemiskinan ekstrem hingga mencapai target 0 persen pada tahun 2024 mendatang. Presiden mengungkapkan bahwa angka kemiskinan di 14 provinsi masih di atas rata-rata nasional. Padahal,

Selengkapnya »

Menggugat Revisi UU BPJS di RUU Kesehatan

Setelah membentuk UU No 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (UU Cipta Kerja) dan UU Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (UU P2SK) dengan metode omnibus law, kembali DPR dan Pemerintah membahas RUU Kesehatan dengan menggunakan metode omnibus law. Sejumlah undang-undang akan dihapus dan direvisi dalam RUU Kesehatan ini. Seperti UU Cipta Kerja

Selengkapnya »

Kades di Bogor Harap Wacana Jabatan Sembilan Tahun Tidak Dipolitisasi

Ratusan kepala desa dari penjuru Indonesia menggeruduk DPR pekan lalu untuk meminta masa jabatannya diperpanjang dari enam tahun menjadi sembilan tahun. Masa jabatan kades ini kerap berubah dari waktu ke waktu. Kepala Desa Bantarsari, Kecamatan Rancabungur, Kabupaten Bogor, Lukmanul Hakim, mengatakan yang menjadi tuntutan ratusan kepala desa di DPR pada

Selengkapnya »

Kemenkes Umumkan KLB Campak di 31 Provinsi, Kenali Gejalanya

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyatakan Kejadian Luar Biasa (KLB) penyakit campak di Indonesia. Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kemenkes, dr Siti Nadia Tarmizi mengungkapkan, jumlah kejadian penyakit campak terjadi hampir di semua umur. Lebih lanjut, Nadia menerangkan, ada lebih dari 3.000 kasus campak sepanjang tahun 2022 yang tersebar di 31 provinsi. Angka kasus

Selengkapnya »
Search