KEGIATAN

LRT Jabodebek Salah Desain, Stafsus Menteri BUMN: Tanpa Tiang Lebih Efisien

Staf Khusus Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Arya Sinulingga mengatakan, Lintas Raya Terpadu (LRT) Jabodebek yang sedang dibangun merupakan proyek yang memberikan manfaat optimal bagi bangsa Indonesia. Hal itu karena menggunakan teknologi terbaik dan paling efisien buatan dalam negeri. Dia pun mengapresiasi PT Industri Kereta Api (Inka) yang memproduksi

Selengkapnya »

El Nino Diprediksi Landa Tiga Wilayah Tangerang

Puncak musim kemarau yang dibarengi dengan fenomena El Nino diperkirakan bakal menerjang Kota Tangerang, Kabupaten Tangerang, dan Kota Tangerang Selatan. Hal tersebut berdasarkan prediksi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG). Kepala Stasiun Klimatologi Banten, Apolinaris Samsudin, Kamis (3/8/2023) merinci, untuk Kota Tangerang, ada tiga daerah dengan kategori waspada. Kemudian enam kecamatan yang

Selengkapnya »

12 Juta Peserta BPJS Kesehatan Berisiko Penyakit Kronis

Direktur Utama Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Prof Ghufron Mukti mengatakan, sekitar 12 juta peserta kegiatan skrining kesehatan terdeteksi berisiko penyakit kronis. “Di Indonesia melalui BPJS Kesehatan ada namanya self assesment untuk skrining. Mulainya belum lama sejak 2022 sudah 15,5 juta orang skrining secara mandiri dengan mengisi pertanyaan,” kata Ghufron Mukti

Selengkapnya »

Wapres Ingatkan MUI untuk Terus Jaga Independensi

Menyikapi dinamika aktual persoalan keumatan dan kebangsaan, Majelis Ulama Indonesia (MUI), mengadakan Rapat Dewan Pertimbangan. Rapat yang dihadiri utusan puluhan Ormas Islam itu berlangsung di Kantor MUI Pusat, Jakarta, Rabu (2/8/2023). Wakil Presiden Ma’ruf Amin, selaku Ketua Dewan Pertimbangan MUI hadir memimpin rapat tersebut. Dalam kesempatan itu, Wapres mengingatkan agar

Selengkapnya »

Pejabat Saling Sangkal Soal Kelaparan di Papua

Sedikitnya enam orang meninggal dalam waktu dekat di Kabupaten Puncak, Papua Tengah, akibat kerawanan pangan dan cuaca ekstrem. Pejabat-pejabat di Jakarta saling berbeda keterangan soal kejadian itu dan kelambanan penanganannya. Pada Selasa (1/8/2023), Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menyatakan bantuan terlambat dikirimkan karena  awalnya pemerintah tidak bisa mengirimkan makanan

Selengkapnya »

BNPT Launching CSIRT Dukung Keamanan Siber dalam SPBE

Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (BNPT RI) melakukan launching Computer Security Incident Response Team (CSIRT). Guna mendukung Keamanan Siber dalam Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE).  “CSIRT-BNPT akan berperan penting dalam mendeteksi, mencegah, dan menangani ancaman keamanan siber. Guna melindungi infrastruktur informasi yang vital dan penting bagi keberlangsungan negara,” kata

Selengkapnya »

Mengapa Kelaparan di Papua Berulang?

Bencana kelaparan kembali mendera wilayah Papua Pegunungan. Kali ini, sedikitnya 7.500 warga di Kabupaten Puncak, Papua Tengah, terancam jiwanya. Enam di antara mereka, salah satunya seorang bayi, telah meninggal akibat kekurangan pangan tersebut.  Ini bukan bencana kelaparan pertama di Papua. Pada 1982, ratusan meninggal di Jayawijaya. Pada 1984 dan 1986,

Selengkapnya »

BSSN Bantu Awasi Sistem Keamanan Siber RRI

Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) resmi membentuk Computer Security Incident Response Team (CSIRT) di Lembaga Penyiaran Publik (LPP) RRI. Peresmiannya dilakukan Kepala BSSN Letjen TNI (Purn) Hinsa Siburian, bertempat di kantor BSSN di Sawangan, Depok, Selasa (1/8/2023). Selain meresmikan CSIRT di RRI, secara bersamaan Hinsa juga meresmikan program serupa

Selengkapnya »

El Nino Potensi Karhutla, BNPB Siapkan Opsi Modifikasi Cuaca

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto mengatakan, pihaknya berencana menggelar operasi Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC). Menurut dia, hal itu dilakukan guna mitigasi bencana dampak kekeringan yang diperparah dengan El Nino dan menyebabkan kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Dia menjelaskan, sejauh ini ada enam provinsi prioritas karhutla berdasarkan

Selengkapnya »

Ditjen Perumahan Serius Tingkatkan Integritas dan Profesionalisme

Dirjen Perumahan Kementerian PUPR Iwan Suprijanto menegaskan pihaknya serius dalam mewujudkan Zona Integritas untuk tingkatkan Profesionalisme. Iwan mengimbau kepada seluruh jajaran Balai P2P untuk terus meningkatkan integritas dan profesionalisme dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya. Penegasan tersebut disampaikan Iwan di Jakarta, Senin (31/7/2023). “Kita targetkan tahun 2024, Balai P2P ada

Selengkapnya »

Duh, Indonesia Duduki Peringkat Dua Kasus TB Terbanyak di Dunia

Indonesia saat ini berada pada urutan kedua jumlah kasus tuberkulosis (TB) di dunia, dengan estimasi sebanyak 969.000 kasus. “Jumlah tersebut mencapai rataan 354 kasus per 100.000 penduduk, dari target idealnya adalah 65 kasus per 100.000 penduduk,” kata Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI Maxi Rein

Selengkapnya »

Kemenag Deklarasikan Madrasah Ramah Anak di HAN 2023

Tanggal 23 Juli diperingati sebagai Hari Anak Nasional. Untuk tahun ini, peringatan Hari Anak Nasional (HAN) 2023 di Kementerian Agama (Kemenag) diwarnai dengan pembacaan Deklarasi Madrasah Ramah Anak Anti Kekerasan. Dirjen Pendidikan Islam, M Ali Ramdhani, mengatakan HAN 2023 menjadi momentum untuk menciptakan madrasah, sebagai tempat yang membahagiakan semua orang yang ada di dalamnya. Kang Dhani,

Selengkapnya »
Search