KEGIATAN

Prabowo Luncurkan Terobosan 2026: Sekolah Bisa Ajukan Perbaikan Gedung Secara Online

Pemerintah Presiden Prabowo Subianto menyiapkan langkah besar dalam pemerataan kualitas pendidikan nasional. Mulai tahun 2026, seluruh sekolah di Indonesia—baik negeri maupun swasta—dapat mengajukan permohonan perbaikan gedung secara daring melalui sebuah aplikasi khusus. Kebijakan ini menandai perubahan besar dalam cara pemerintah memproses revitalisasi pendidikan yang selama ini kerap memakan waktu panjang.

Selengkapnya »

Dukung Layanan MBG, BGN Perkuat Keterbukaan Informasi

Badan Gizi Nasional (BGN) menegaskan bahwa keterbukaan informasi dan edukasi mengenai pemenuhan gizi seimbang dinilai penting. Hal itu dinilai sebagai pendukung dalam menjaga kepercayaan publik terhadap Program Makan Bergizi Gratis (MBG).  Dadan menjelaskan bahwa BGN telah memperkuat akses komunikasi publik melalui berbagai kanal layanan, seperti Dashboard Utama BGN, Portal Mitra

Selengkapnya »

Sebanyak 990 Warga Sekitar Gunung Semeru Telah Diungsikan

Sebanyak 990 warga di daerah rawan terdampak erupsi Gunung Semeru, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, telah diungsikan. Pernyataan tegas ini, diungkapkan Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG), Kementerian ESDM, Hadi Wijaya. Hadi mengatakan, PVMBG telah menaikan status Gunung Semeru dua tingkat (level II dan level IV) dalam sehari. Status Gunung Semeru

Selengkapnya »

Catatan untuk Program MBG bagi Lansia & Difabel

Makan Bergizi Gratis (MBG) yang selama ini sudah menjangkau anak-anak kini rencananya akan diperluas hingga menyasar kelompok lanjut usia (lansia) dan difabel. Serupa tapi tak sama, MBG untuk lansia dan difabel ini bukan berada di bawah pengelolaan Badan Gizi Nasional (BGN). Program ini akan dijalankan sebagai kelanjutan program “Permakanan” Kementerian

Selengkapnya »

Pelaku Perundangan SMPN 19 Tangerang Tetap dapat Bersekolah

Pelaku perundungan SMPN 19 Kota Tengerang yang sedang diperiksa polisi tetap mendapat kesempatan bersekolah.  Kebijakan ini demi pemenuhan hak anak untuk  mendapatkan pendidikan.  Hal itu dikemukakan oleh Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Tangerang Selatan, Deden Deni. Deden juga menyebutkan pemerintah daerah tetap memfasilitasi anak terduga pelaku perundungan untuk belajar lewat online. Dinas

Selengkapnya »

Dari New York ke Istana Jakarta: Michael Bloomberg Temui Prabowo dan Bos Danantara, Bahas Apa?

Presiden Prabowo Subianto menerima kunjungan dari pengusaha dan filantropis Michael Bloomberg beserta delegasinya di Istana Kepresidenan, Jakarta, pada Selasa (18/11/2025) sore. Pertemuan ini merupakan tindak lanjut dari dialog keduanya saat lawatan Presiden Prabowo ke New York beberapa waktu lalu. Dalam pertemuan tersebut, Presiden didampingi oleh sejumlah menteri, antara lain Menteri

Selengkapnya »

Wamenlu RI Tanggapi Isu Indonesia Jadi Destinasi Warga Gaza

Sebanyak 153 warga Gaza tiba di Afrika Selatan dengan menggunakan pesawat carteran yang mendarat di bandara dekat Johannesburg, Kamis (13/11/2025). Mereka tiba di sana difasilitasi LSM yang belakangan terungkap dijalankan oleh “Al-Majd Europe, yang menurut para aktivis Israel, sedang memajukan pembersihan etnis warga Palestina dari Gaza. Harian Israel, Haaretz, sebagaimana dilansir

Selengkapnya »

Prakiraan Cuaca 18 November 2025: Bibit Siklon 97S dan Sirkulasi Siklonik Picu Potensi Hujan Lebat

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca untuk Selasa, 18 November 2025. Sejumlah fenomena atmosfer diperkirakan memengaruhi kondisi cuaca di berbagai wilayah Indonesia, mulai dari pembentukan awan hujan hingga potensi gelombang tinggi dan banjir rob di sejumlah pesisir. Dalam tayangan di kanal YouTube Info BMKG, prakirawan Indah Fitrianti

Selengkapnya »

Prabowo Respons Marak Aksi Perundungan di Sekolah: Harus Kita Atasi

Presiden Prabowo Subianto buka suara merespons berbagai kasus perundungan alias bullying terhadap siswa yang terjadi di lingkungan sekolah. Kepala Negara pun meminta agar aksi perundungan yang marak terjadi di sekolah agar segera diatasi. Demikian hal itu disampaikan Presiden Prabowo setelah menyampaikan sambutan dan menghadiri peluncuran digitalisasi pembelajaran untuk Indonesia Cerdas

Selengkapnya »

Waspada Cuaca Ekstrem: BMKG Deteksi Dua Bibit Siklon (97S dan 98S) Aktif, Gelombang Tinggi Ancam Perairan Selatan Indonesia

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengumumkan penemuan dan pemantauan intensif terhadap dua sistem cuaca bertekanan rendah yang dikenal sebagai Bibit Siklon Tropis, yaitu 97S dan 98S. Kedua bibit siklon ini saat ini aktif di perairan dekat Indonesia dan berpotensi signifikan memicu kondisi cuaca ekstrem di berbagai wilayah. Deputi Bidang

Selengkapnya »

Dua Alasan Utama di Balik Rencana Pengiriman TNI ke Gaza

Wakil Ketua Komisi I DPR RI Sukamta menegaskan bahwa rencana pengiriman pasukan TNI ke Gaza harus ditempatkan dalam kerangka misi perdamaian, sebagaimana amanat Pembukaan UUD NRI 1945, yang menyebutkan bahwa salah satu tujuan dibentuknya Negara Indonesia adalah menjaga ketertiban dunia. Indonesia, kata Sukamta, selalu terlibat aktif dalam misi perdamaian di

Selengkapnya »
Search