BMKG Imbau Masyarakat Waspadai akan Potensi Longsor
BMKG mengimbau masyarakat di wilayah Sukabumi, Tasikmalaya, Bandung, Garut, dan sekitarnya untuk mewaspadai potensi sejumlah bencana. Seperti longsor dan banjir bandang usai gempa bumi di wilayah Kabupaten Garut Jawa Barat. Kepala BMKG Dwikorita Karnawati mengatakan getaran yang terjadi akibat gempa sangat mungkin mengakibatkan lereng-lereng itu menjadi retak-retak atau rapuh. Kondisi