Forum WWF ke-10: Pengetahuan Tradisional Bali sebagai Solusi Pengelolaan Air Berkelanjutan
Gelaran World Water Forum (WWF) ke-10 dilengkapi dengan forum diskusi mengenai subak dan jalur rempah sebagai kearifan lokal pengelolaan air. Di sana, dieksplorasi sistem subak di Bali atau sistem pengelolaan air tradisional yang berakar kuat pada filosofi dan budaya masyarakat adat, yang mana kaitannya erat dengan jalur rempah. Direktur Pengembangan