Jokowi Wanti-wanti Kebakaran Hutan Jelang Musim Kemarau
Presiden Joko Widodo mewanti-wanti jajarannya untuk mewaspadai kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di musim kemarau yang akan melanda Indonesia. “Hati-hati mengenai musim kemarau, hati-hati mengenai kebakaran hutan dan lahan,” kata Jokowi saat memimpin Sidang Kabinet Paripurna di Istana Negara, Jakarta, Senin (9/4). Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) sebelumnya juga
