KEGIATAN

Ini Daftar Proyek Kasus Suap Ditjen Perkeretaapian Kemenhub

KPK menetapkan 10 orang tersangka usai melakukan kegiatan operasi tangkap tangan (OTT) di empat lokasi pada Selasa, 11 April 2023. Mereka diduga menerima suap dalam kasus pembangunan dan pemeliharaan jalur kereta api tahun anggaran 2018-2022. Wakil Ketua KPK Johanis Tanak menjelaskan ada empat proyek kereta api yang diduga dimainkan oleh

Selengkapnya »

Luas Tutupan Hutan Menyempit Dikalahkan Kepentingan Komersial

Semakin rapatnya area permukiman, membuat kondisi daerah aliran sungai (DAS) bertambah mengenaskan. Menipisnya lahan tutupan hutan di kawasan rentan, seperti dataran tinggi dan daerah hulu sungai, tentu dapat menurunkan fungsi penting hutan sebagai regulator pengatur proses hidrologi alamiah. Dewan Pakar Forum DAS Nasional, Harry Santoso membeberkan, sejatinya pemerintah telah mengatur

Selengkapnya »

Pemuda dan Ekonomi Digital Jadi Pondasi Penting ASEAN

Menteri Luar Negeri RI, Retno Marsudi mengatakan, pemuda dan ekonomi digital merupakan pendorong penting memastikan ASEAN menjadi pusat pertumbuhan. Hal itu disampaikan Menlu RI saat membuka ASEAN Youth Dialogue on Development for Sustainable Development Goals (AYD 2023), di Jakarta, Selasa (11/4/2023). Menurut Retno, potensi ekonomi digital di ASEAN sangat besar,

Selengkapnya »

Kemenkominfo Kembali Gelar Program Literasi Digital

kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) RI bersama Gerakan Nasional Literasi Digital (GNLD) Siberkreasi kembali menggelar program literasi digital nasional sektor pendidikan wilayah Jawa Barat bagi siswa/siswi di SMP di Wilayah Tengah Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat. Kegiatan ini berlangsung pada Senin 10 April 2023 yang dimulai pukul 09.30 – 11.30 WIB. Di

Selengkapnya »

Cina Jadi Negara Pertama Catatkan Kematian Akibat Kasus Flu Burung H3N8

Seorang perempuan berusia 56 tahun di Cina telah meninggal akibat terinfeksi flu burung H3N8. Itu menjadi kematian manusia pertama yang diketahui dari strain influenza unggas. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengungkapkan, perempuan yang meninggal akibat H3N8 berasal dari Provinsi Guangdong. Dia mulai jatuh sakit pada 22 Februari lalu. Pada 3 Maret, perempuan tersebut

Selengkapnya »

Heru : Jakarta Berubah Sebagai Kota Global Usai IKN Pindah

Jakarta akan berubah menjadi kota global usai ibu kota negara pindah ke IKN. Hal tersebut disampaikan Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono. “Nantinya fungsi dari Jakarta sebagai ibu kota negara akan segera beralih ke IKN. Kami Pemprov DKI terus mendukung penuh pemindahan IKN dengan melakukan transformasi menjadi kota

Selengkapnya »

Indonesia Kekurangan 30 Ribu Dokter Spesialis

Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan Arianti Anaya menyebutkan saat ini Indonesia masih kekurangan sekitar 30 ribu dokter spesialis, sedangkan persebaran kalangan mereka yang ada saat ini belum merata. “Kita membutuhkan waktu lebih dari 10 tahun untuk memenuhi jumlah dokter spesialis tersebut dengan asumsi jumlah penyelenggara program studi dokter spesialis sebanyak 21 dari 92

Selengkapnya »

Ratusan Guru P3K Demo Pemkot Bekasi Pendapatan Dikurangi Jadi Rp 1,5 Juta

Ratusan guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) Kota Bekasi turun ke jalan sebagai bentuk protes tunjangan pendapatan penghasilan (TPP) sekitar 75 persen dipotong Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi. Mereka meminta hak TPP disamakan dengan golongan pegawai negeri sipil (PNS) yang tidak dipotong. “ASN yang lain tidak ada potongan,” kata Maryani

Selengkapnya »

Pengamat: Erick Thohir Sudah Berjuang untuk Sepak Bola Indonesia

Indonesia telah dipastikan gagal menggelar Piala Dunia U-20 2023. Namun kegagalan itu tak lantas membuat reputasi Ketua Umum PSSI, Erick Thohir terpuruk. Sebaliknya, reaksi masyarakat luas positif melihat perjuangan pria yang juga menjabat sebagai Ketua Local Oganizing Committe (LOC) hajatan akbar yang diikuti 24 negara tersebut. Hasil survei Lembaga Survei

Selengkapnya »

Persi Tindak Rumah Sakit yang Palsukan Klaim JKN

Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia (Persi) telah menindak rumah sakit yang berbuat kecurangan dengan memalsukan klaim Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Tindakan yang dilakukan berupa pemutusan kerja sama dengan BPJS Kesehatan. Selain itu, kecurangan yang dilakukan salah satu rumah sakit adalah dengan memberikan obat kepada pasien tua yang tidak datang ke rumah

Selengkapnya »

Pernikahan Dini Marak, Ini Langkah Pemerintah

Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) mendorong kementerian/lembaga dan pemerintah daerah untuk memperkuat edukasi tentang dampak negatif perkawinan anak. “Edukasi dan sosialisasi mengenai dampak negatif perkawinan anak perlu terus diperkuat,” kata Asisten Deputi Ketahanan Gizi dan Promosi Kesehatan Kemenko PMK Jelsi Natalia Marampa dihubungi di Jakarta. Jelsi

Selengkapnya »

Pakar Soroti Viralnya Pengobatan Alternatif ‘Ida Dayak’

Pakar komunikasi publik Lukas Ispandriarno menyoroti seputar  pengobatan alternatif ‘Ida Dayak’ yang viral di media sosial belakangan ini. Menurutnya, masyarakat harus hati-hati dengan fenomena pengobatan Ida Dayak ini. Apalagi, masyarakat kerap mengunggah kemampuan ‘Ida Dayak’ ini di media sosial seperti Facebook atau TikTok. Terbukti, masyarakat pun berduyun-duyun untuk berobat ke

Selengkapnya »
Search