KEGIATAN

Antisipasi El Nino, Mentan: Pemda Harus Lebih Peka

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo berharap para kepala daerah lebih peka terhadap krisis layaknya pemerintah pusat. Sehingga dapat bersama-sama mengantisipasi El Nino yang dapat memicu kekeringan dan kurang ketersediaan air. Syahrul mengatakan, pemerintah pusat akan terus membantu produktivitas pangan di daerah. Caranya antara lain dengan membangun infrastruktur pengairan untuk membantu produksi

Selengkapnya »

Emil Dardak Minta Rumah Sakit Pemerintah dan Swasta Bersinergi

Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak meminta rumah sakit swasta dan rumah sakit pemerintah di Jatim saling bersinergi. Untuk mewujudkan upaya tersebut, perlu dilakukannya rembug bersama jajaran pemerintah daerah untuk menyelesaikan masalah-masalah yang ditemukan. Ditegaskan, keberadaan RS swasta harus beriringan dengan RS pemerintah. Apalagi jumlah rumah sakit di Jatim yang mencapai

Selengkapnya »

Pemerintah Tingkatkan Layanan Angkutan Massal ke Bandara Soetta

Pemerintah terus berupaya untuk meningkatkan layanan angkutan masal ke Bandara Soekarno Hatta. Hal ini disampaikan, Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi. Menurut Menhub, angkutan KA salah satu angkutan yang dapat diandalkan untuk bermobilitas dari Jabodetabek menuju ke Bandara Soetta. Selain itu, KA merupakan moda transportasi yang tepat waktu, nyaman dan bisa menjangkau setiap

Selengkapnya »

Kepala BMKG Siapkan Strategi Jadi Presiden Meteorologi Dunia

Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati akan mengerahkan semua kemampuannya untuk bersaing menjadi Presiden Meteorologi Dunia. Dengan ini Dwikorita telah menyiapkan visi, misi, gagasan dan strategi. “Ada tiga misi utama yang menjadi fokus utama saya, jika dipercaya menjadi Presiden WMO periode mendatang. Pertama, adalah kesetaraan gender. Kedua, suistainability atau keberlanjutan,” kata Dwikorita dalam keterangan

Selengkapnya »

Desa Wisata Tanjung Jadi Wisata Kesehatan Tradisional di Sleman

Bupati Sleman, Kustini Sri Purnomo mencanangkan Desa Wisata Tanjung Kalurahan Donoharjo, Ngaglik, Sleman sebagai Traditional Healing and Relaxing Tourism. Pencanangan itu dilakukan guna meningkatkan geliat pariwisata di Desa Wisata Tanjung tersebut. “Pemkab Sleman akan selalu membantu dan mendorong, agar nanti terjalin kerja sama yang baik,” kata Kustini, dalam keterangan tertulisnya,

Selengkapnya »

BUMN Terus Dukung UMKMM Perluas Pasar hingga Tembus Ekspor

Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) mendorong para perusahaan pelat merah untuk ikut mendampingi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dalam memperluas usaha, termasuk jangkauan pasar hingga menembus ekspor. Staf Ahli Bidang Keuangan dan Pengembangan UMKM Kementerian BUMN, Loto Srinaita Ginting, mengatakan UMKM telah menjadi salah satu penyokong Indonesia

Selengkapnya »

Tiga Helikopter Dikerahkan Cegah Karhutla di Provinsi Riau

Pemerintah mengerahkan tiga helikopter untuk mendukung upaya mencegah dan mengatasi kebakaran hutan dan lahan di wilayah Provinsi Riau. Helikopter tersebut digunakan untuk mendukung operasi penerapan teknologi modifikasi cuaca (TMC) dan melakukan pengeboman air. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Riau, M Edy Afrizal, Jumat (26/5/2023) mengatakan operasi TMC dilakukan

Selengkapnya »

Indonesia Gencarkan Penurunan ‘Stunting’ dalam Dua Tahun

Indonesia berkomitmen menggencarkan penurunan stunting sebesar 7,6 persen hingga tahun 2024. Adapun stunting merupakan gagal tumbuh anak yang disebabkan kekurangan gizi kronis. “Diketahui bahwa target stunting kita di 2024 adalah 14 persen. Sekarang ini ada di 21,6 persen, jadi dalam dua tahun ini kita harus menurunkan 7,6 persen,” kata Wakil

Selengkapnya »

BPBD: Lahan Terbakar di Pekanbaru Capai Puluhan Hektare

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Pekanbaru mencatat 10,8 hektare lahan terbakar. Ini selama Januari hingga 20 Mei 2023 jumlah kasus mencapai 20 kasus. “Jadi dari rentang waktu Januari sampai dengan 20 Mei 2023. Itu sudah terjadi 20 kali kebakaran lahan dengan total lahan yang terbakar 10,8 hektare,” kata Kepala

Selengkapnya »

Kementan: Penggunaan Biofuel Bantu Turunkan Emisi Gas Rumah Kaca

Kementerian Pertanian (Kementan) menyampaikan terdapat sejumlah aksi mitigasi pada sub sektor kelapa sawit yang dapat berkontribusi pada penurunan emisi gas rumah kaca, salah satunya penggunaan biofuel pada transportasi di industri kelapa sawit. “Transportasi ini meski belum terlalu signifikan tapi cukup berpengaruh karena penggunaan transportasi yang masih menggunakan bahan bakar fosil tentunya akan menyebabkan kenaikan

Selengkapnya »

BMKG Deteksi Puluhan Titik Panas di Kalimantan Timur

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Balikpapan mendeteksi adanya 22 titik panas yang tersebar di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Semua pihak diminta waspada agar jumlah titik panas tidak bertambah. Titik panas merupakan indikator kebakaran hutan atau lahan yang terdeteksi dari suatu lokasi. Ini memiliki suhu relatif tinggi dibandingkan suhu

Selengkapnya »

DKI Catat Puluhan Ribu Anak Alami ‘Stunting’

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan terus berupaya melakukan penanganan stunting di Jakarta. Hal ini lantaran sebanyak 10.000 anak di DKI tercatat mengalami stunting. “Angka stunting kita terus mengalami penurunan dengan usaha pencegahan yang dilakukan Pemprov DKI Jakarta. Puskesmas memiliki inovasi-inovasi tersendiri untuk mengatasi stunting,” kata Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono, saat meninjau Puskesmas Pademangan,

Selengkapnya »
Search