Menteri LHK Targetkan Ratusan Perusahaan Akan Diperiksa
Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Siti Nurbaya Bakar menargetkan 161 perusahaan akan diperiksa dalam kurun waktu lima pekan. Hal ini dilakukan dalam rangka identifikasi sumber polusi udara di Jakarta. “Saya minta pak Dirjen selesaikan dalam waktu 5 minggu dari tanggal 28 Agustus 2023. Kalau di dalam catatan kita ada
