Ukraina Kembali Pasok Kebutuhan Pangan
Rantai pasok pangan global bakal membaik setelah aktivitas ekspor komoditas dari Ukraina mulai bergerak. Kondisi ini juga akan berdampak positif pada Indonesia yang masih bergantung pada gandum impor. Sebanyak 370 ribu ton biji-bijian diekspor dari Ukraina setelah adanya kesepakatan yang ditengahi Turki dan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk mengatasi kerawanan pangan