Dewan Pertimbangan Presiden

DEWAN PERTIMBANGAN PRESIDEN

KEGIATAN

Satgas Terbitkan Aturan Terbaru Syarat Perjalanan Domestik Jelang Mudik

Satgas Penanganan COVID-19 mengeluarkan Surat Edaran nomor 16 tahun 2022 tentang Ketentuan Perjalanan Orang dalam Negeri pada Masa Pandemi COVID-19. Surat edaran mengatur soal syarat perjalanan terbaru di dalam negeri. Dilihat detikcom, Senin (4/4/2022), surat tersebut ditandatangani Kepala BNPB Letjen Suharyanto pada 2 April 2022. Berikut syarat bagi pelaku perjalanan

Selengkapnya »

Syarat Mudik Angkutan Umum: Dilarang Mengobrol dan Terima Telepon

Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 melarang pemudik berbicara baik secara langsung maupun melalui panggilan telepon saat melakukan perjalanan mudik dengan angkutan umum. Kebijakan ini berlaku untuk transportasi umum, baik melalui jalur darat, laut, dan udara. Ketentuan itu diatur melalui Surat Edaran Satgas Penanganan Covid-19 Nomor 16 Tahun 2022 tentang Ketentuan

Selengkapnya »

Vaksin Booster di Mall Jabodetabek April 2022

Vaksinasi Covid-19 masih terus dilakukan oleh Pemerintah. Terlebih pasca dosis booster menjadi syarat mudik saat lebaran, banyak sentra vaksinasi yang digelar di beberapa wilayah di Jakarta, Bogor, depok, Tangerang dan Bekasi. Vaksinasi massal diadakan di beberapa mal mulai dari vaksin dosis pertama, kedua, ketiga atau booster dan vaksin anak. Vaksin

Selengkapnya »

Jakarta Kembali Macet Diduga Jadi Penyebab Kualitas Udara Menurun

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria memprediksi kemungkinan Jakarta kembali macet. Menurunnya kasus covid-19 akan disusul banyaknya pelonggaran. “Dan ini bisa menjadi salah satu penyebab kualitas udara di Jakarta masuk ke dalam kategori terburuk ke-4 di dunia,” katanya dilansir Antara, Jumat, 1 April 2022. Meski demikian, Riza tetap akan

Selengkapnya »

Wanti-wanti Muhadjir ke IDI usai Kisruh Pemecatan Terawan

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menilai rekomendasi pemberhentian mantan Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto dari anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) agak berlebihan. Dia mengatakan masalah tersebut mestinya bisa diselesaikan melalui rembuk. “Pak Menkes sudah berbicara dengan saya mengenai langkah yang akan dilakukan. Nanti akan

Selengkapnya »

Komisi X Sudah Ingatkan Mendikbud Soal Polemik RUU Sisdiknas Baru

Beredarnya salinan yang dianggap sebagai Rancangan Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional (RUU Sisdiknas) di masyarakat menimbulkan berbagai polemik, termasuk yang terbaru adalah anggapan dihilangkannya kata ‘madrasah’ pada RUU Tersebut. Menanggapi hal tersebut, Wakil Ketua Komisi X DPR RI Dede Yusuf mengungkapkan bahwa Komisi X DPR RI belum pernah mendapatkan salinan draf

Selengkapnya »

Setara Institute: Depok Kota Paling Tidak Toleran

Direktur Eksekutif Setara Institute Ismail Hasani mengungkap Kota Depok menduduki peringkat 94 atau peringkat terakhir Index Kkota Toleran 2021 dengan skor 3,577. Posisi pertama atau kota paling toleran diraih Singkawang dengan skor 6,483. Menurut Ismail kepemimpinan kepala daerah menjadi salah satu faktor signifikan yang membuat sebuah kota jadi toleran atau

Selengkapnya »

RUU Sisdiknas Terancam tak Dibahas

Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) mengeklaim akan menampung masukan terkait Rancangan Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional (RUU Sisdiknas). Kepala Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan Kemendikbudristek Anindito Aditomo mengaku, saat ini proses RUU Sisdiknas baru tahap perencanaan dan masih memungkinkan revisi draf awal. ”Pada dasarnya, RUU Sisdiknas juga masih

Selengkapnya »

Update Corona 30 Maret: Kehabisan Peti Mati, Hong Kong Berencana Gunakan Kardus

Banyak negara mulai menghapus aturan pembatasan, seiring kondisi pandemi Covid-19 yang semakin terkendali. Berdasarkan catatan Worldometer, kasus virus corona secara global hingga Rabu (29/3/2022) adalah sebagai berikut:Kasus positif: 484.855.327Meninggal: 6.155.459Sembuh: 418.842.834 Selain itu, ada 59.857.034 kasus aktif, dengan rincian 59.798.751 (99,9 persen) dalam kondisi sedang dan 58.283 (0,1 persen) kondisi

Selengkapnya »

Kemendagri: Layanan Air Minum Daerah Belum Baik

Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah Kementerian Dalam Negeri (Dirjen Bangda Kemendagri), Teguh Setyabudi mengatakan penyediaan air minum di daerah belum terbangun dengan baik. Selain itu, program dan kegiatan daerah terkait air minum juga belum sepenuhnya mendukung pencapaian target Sustainable Development Goals (SDG’s). Menurut dia, permasalahan yang ditemui dalam penyelenggaraan BUMD

Selengkapnya »

PPKM Luar Jawa Bali Diperpanjang Sampai 11 April 2022

Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) berlevel di daerah luar Jawa-Bali kembali diperpanjang untuk periode 29 Maret hingga 11 April 2022. Daerah yang berstatus PPKM level 1 bertambah, sedangkan tak ada kabupaten/kota berada di level 4. Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan Kementerian Dalam Negeri Safrizal mengatakan daerah yang menerapkan PPKM level

Selengkapnya »

IDI Vs Terawan dan Komitmen Menkes Budi Gunadi untuk Mediasi

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin berkomitmen membantu proses mediasi atas kemelut yang terjadi antara mantan Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto dan Ikatan Dokter Indonesia (IDI). Budi mengatakan, proses mediasi harus dilakukan untuk mencapai situasi yang kondusif, khususnya dalam penanganan pandemi Covid-19. “Kemenkes akan memulai dan membantu proses mediasi antara IDI

Selengkapnya »
Search