KEGIATAN

Angka Stunting Klungkung Turun, Bupati Disematkan Satyalencana Wira Karya

Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menerima penghargaan Tanda Kehormatan Satyalencana Wira Karya sebagai apresiasi atas kontribusinya dalam upaya menurunkan angka stunting di Klungkung, Bali. Penghargaan diberikan langsung oleh Wakil Presiden Republik Indonesia, Ma’ruf Amin, saat puncak acara  peringatan Hari Keluarga Nasional ke 30 tahun 2023, bertempat di lapangan kantor Bupati Banyuasin, Sumatra

Selengkapnya »

BMKG: Waspadai Banjir Rob di Kawasan Pesisir Surabaya

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Maritim Tanjung Perak Surabaya mengimbau masyarakat mewaspadai kemunculan banjir rob di wilayah pesisir kota setempat selama enam hari mulai 1 hingga 6 Juli 2023. “Selalu update informasi dari BMKG dan bagi pengendara hindari wilayah yang terjadi banjir rob karena mudah membuat karat bahan-bahan yang terbuat dari besi,” kata

Selengkapnya »

Kemenperin Optimalkan Produksi dan Penyerapan Garam Dalam Negeri

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) berupaya mengoptimalkan produksi dan penyerapan garam dalam negeri karena produksi saat ini belum memenuhi seluruh kebutuhan industri. Plt Direktorat Jenderal Industri Kimia, Farmasi, dan Tekstil (Dirjen IKFT) Kemenperin Ignatius Warsito di Surabaya, Jawa Timur, Selasa (4/7/2023), mengatakan, produksi garam lokal saat ini belum memenuhi seluruh kebutuhan industri, sehingga negara perlu menggunakan

Selengkapnya »

Jangan Remehkan Ancaman El Nino

Kementerian Pertanian mengingatkan pemerintah daerah untuk menyiapkan lumbung pangan di daerah masing-masing guna mengantisipasi El Nino atau fenomena pemanasan suhu muka laut. Sebab, dampak El Nino bisa sangat berbahaya jika tidak diantisipasi secara tepat dan cepat. Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengatakan, pemerintah daerah harus serius memitigasi El Nino, mengingat

Selengkapnya »

Pemenuhan Kebutuhan Energi IKN Berbasis Ramah Lingkungan

Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) menegaskan dukungannya atas pemenuhan kebutuhan energi. Khusus bagi Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. “Sesuai konsepnya sebagai forest city, kebijakan energi IKN mengacu kepada konsep energi hijau. Artinya energi yang digunakan di IKN adalah energi terbarukan,” kata Wakil

Selengkapnya »

Jokowi: Waspadai Potensi Krisis Global

Presiden Joko Widodo meminta seluruh jajarannya untuk mewaspadai berbagai tantangan pada paruh kedua tahun ini. Jokowi pun mewanti-wanti untuk mewaspadai potensi terjadinya krisis global. “Situasi yang kita hadapi pada paruh kedua 2023 ini tidak mudah dan kita harus mewaspadai beberapa hal,” kata Jokowi saat membuka Sidang Kabinet Paripurna terkait Laporan

Selengkapnya »

Menkes Sebut RUU Kesehatan Sulit Diterima oleh ‘Pemain’

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengamini bahwa Rancangan Undang-Undang (RUU) Kesehatan yang akan segera disahkan DPR menuai penolakan. Menurutnya, penolakan muncul karena RUU Kesehatan sulit diterima oleh kalangan “pemain”. Dia menegaskan bahwa RUU Kesehatan dirancang didasari pengalaman menghadapi pandemi virus corona (Covid-19) lalu. Kala itu tak ada negara yang siap. Begitu pula

Selengkapnya »

Wabah PMK Melandai, Bantul Kurban Lebih 20 Ribu Ekor Ternak

Sebanyak 20.304 hewan kurban disembelih di Kabupaten Bantul, DIY, pada Idul Adha 1444H/2023 Masehi. Jumlah ini meningkat dibandingkan tahun sebelumnya, menurut data Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Bantul. Data DKPP merinci, dari 20.304 hewan kurban, sapi sebanyak 6.790 ekor, kambing 5.331 ekor dan domba 8.183 ekor. Hewan kurban tersebut disembelih di 2.204 lokasi

Selengkapnya »

Selama Setahun, Ribuan Kali Gempa Terjadi

Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati melaporkan rata-rata 10 ribu kali gempa mengguncang wilayah Indonesia dalam satu tahun. Mayoritas kekuatan gempa adalah kurang dari magnitudo 5. “Jadi memang di Kepulauan Nusantara ini dinamikanya tektoniknya sangat aktif rata rata satu tahun saat ini itu mencapai terjadinya gempa itu

Selengkapnya »

Kemenkes: RUU Kesehatan Hadirkan Format Baru Organisasi Profesi Nakes

Staf Khusus Menteri Kesehatan RI Prof Laksono Trisnantoro mengemukakan RUU Kesehatan menghadirkan format baru organisasi profesi kesehatan di Indonesia.Dia mengklaim format baru itu akan membawa menuju kondisi yang lebih berkembang. “Saya sebagai pengamat, organisasi profesi tidak akan mati, justru akan bisa semakin berkembang karena ada berbagai faktor yang berubah. Ada budaya

Selengkapnya »

Dinkes DKI Catat Ribuan Kasus Rabies pada 2023

Dinas Kesehatan DKI Jakarta mencatat sebanyak 1.527 kasus Gigitan Hewan Penular Rabies (GHPR) di Jakarta. Ribuan kasus tersebut tercatat selama tahun 2023.  “Ada 1.527 kasus gigitan GHPR tahun 2023 dari dua rumah sakit rujukan di DKI Jakarta. Rumah sakit pertama yakni RSUD Tarakan dan RSPI Sulianti Saroso,” kata Kepala Seksi Surveilans

Selengkapnya »
Search